Kuliner Minang

Images

Mengenal Kue Mangkuak Sayak, Penganan Khas Legendaris dari Koto Tangah Kota Padang

Padang, Padangkita.com – Masyarakat Kota Padang, khusunya di Kecamatan Koto Tangah punya kuliner khas, yang telah ada sejak dulu dan bertahan hingga sekarang. Namanya kue mangkuak sayak. Penganan ini telah ada sejak lama. Rasanya tak lekang oleh waktu. Karena selalu ada yang membuat dan menjual penganan tersebut. Seorang penjual kue mangkuak sayak, Syamsinar, 64 tahun…

Images

Mau Makan Gulai Kepala Ikan Kakap di Padang? Ini Rekomendasi Tanboy Kun

Padang, Padangkita.com – Youtuber asal Sumatra Barat (Sumbar), Tanboy Kun, kembali pulang kampung ke Ranah Minang. Kali ini, pria yang bernama lengkap Bara Ilham Bakti Perkasa ini menjajal kuliner di sejumlah rumah makan dan restoran. Salah satu yang menjadi pilihan Tanboy Kun adalah rumah makan yang lokasinya lumayan tersuruk. Rumah makan ini berada di ujung…

Images

Tempat Makan Hits di Bukittinggi: Lapau Kalio Jariang, Berani Coba!!

Bukitinggi, Padangkita.com – Selain dikenal sebagai kota wisata di wilayah Sumatra Barat (Sumbar), Kota Bukittinggi ternyata juga punya segudang daya tarik lain, terutama untuk wisata kulinernya. Ya, siapa yang tak tahu dengan beragam kuliner-kuliner enak yang dijual di kota dingin tersebut. Selain ada Nasi Kapau yang memang sudah mendunia, di kota berpenduduk sekitar 130 ribu…

Images

Tanpa Rahasia!! Ini Resep dan Cara Memasak Cumi Bakar Khas Padang Ala Restoran

Padang, Padangkita.com – Masakan atau kuliner Minang memang identik dengan rasanya yang lezat ya guys. Selain ada menu rendang yang sudah mendunia, ternyata ada banyak lagi jenis masakan Minang yang patut anda coba, atau belajar langsung cara memasaknya. Seperti menu spesial kita bahas kali ini, yang bisa juga untuk ide jualan kamu jika ingin membuka…

Images

Surga kuliner Minang di Kota Arang, Banyak Menu Spesial yang Otentik

Sawahlunto, Padangkita.com – Bicara masakan atau kuliner yang ada di Ranah Minang atau Provinsi Sumatra Barat (Sumbar), jelas tak ada habisnya. Ya, benar saja, karena di daerah yang terkenal sebagai surganya kuliner dunia ini, dengan mudah bisa kita jumpai tempat makan yang menyajikan masakan tradisional Minang otentik. Salah satunya seperti yang bisa kamu jumpai di…

Images

Rumah Makan Fenomenal Kota Payakumbuh!! Baru Saja Masak, 70 Menu Langsung Diserbu Pembeli

Padang, Padangkita.com – Rumah Makan (RM) khas Minang atau yang kerap disebut RM Padang, yang satu ini sangat fenomenal. Kenapa tidak, baru saja buka RM ini langsung diserbu oleh pembeli atau pelanggan setianya. Adalah RM Buk Erni, yang berlokasi di daerah Polam, Parik Rantang yang berada di pinggiran Kota Payakumbuh, Sumatra Barat. RM yang berdiri…

Images

Mengungkap Bumbu Rahasia Rumah Makan Tertua di Kota Batusangkar

Batusangkar, Padangkita.com – Rumah Makan (RM) Selamat merupakan RM tertua di Kota Batusangkar, Provinsi Sumatra Barat (Sumbar). RM legendaris ini tiap harinya menyediakan beraneka ragam hidangan masakan Minang dengan cita rasa yang otentik. “Yang istimewa dari Rumah Makan Selamat ini adalah cita rasa dari rasa masakan yang disajikan benar-benar berbeda dari rumah makan lainnya,” ungkap…

Images

Ini Dia Rekomendasi Wisata Kuliner saat Malam di Kota Padang

Padang, Padangkita.com – Berkunjung ke Kota Padang tentu kurang lengkap tanpa berwisata kuliner. Ibu kota Sumatra Barat (Sumbar) ini memang terkenal sebagai surganya kuliner. Namun bagi kamu yang berkunjung ke Padang untuk urusan kerjaan dan hanya punya waktu malam untuk menikmati kota. Padangkita.com punya sejumlah rekomendasi tempat wisata kuliner saat malam yang bisa jadi pilihan….

Images

Nasi Padang Prasmanan di DKI Jakarta Ini Enak Selangit dan Murah Kebangetan!!

Jakarta, Padangkita.com – Bicara nasi padang, tentunya masakan yang satu ini sangat mudah dijumpai di manapun anda berada. Tak hanya di tempat asalnya Sumatra Barat (Sumbar), nasi padang juga mudah dijumpai di tempat lain, terutama di Daerah Khusus Ibu Kota (DKI) Jakarta. Salah satunya seperti yang diulas YouTuber atau food vlogger kenamaan Bang Mpin dalam…

Images

Termasuk Makanan Terenak di Dunia, Ini Dia Nasi Goreng Patai Paling Nikmat di Kota Padang

Padang, Padangkita.com – Siapa tak tahu dengan kuliner yang termasuk salah satu makanan terenak di dunia satu ini. Ya, selain rendang, Indonesia punya sederet ragam kuliner atau makanan yang diakui menjadi makanan terenak di dunia. Salah satunya yakni nasi goreng. Di banyak daerah di Indonesia bisa kita ditemukan penjual nasi goreng dengan rasa khas masing-masing….

Selanjutnya

Add New Playlist