Melengkapi Berkas

Gisella Anastasia. [Foto.Ist]
Kedua tersangka memang telah memenuhi panggilan penyidik namun kasus video berdurasi 19 detik tetap bergulir. Karena pihak kepolisian masih akan terus melengkapi berbagai bukti sekaligus berkas agar dapat memasukkan kasus ini ke tahap 1 ke kejaksaan.
Baca juga: Pernah Alami Kasus Serupa dengan Gisel, Luna Maya: Waktu Itu Rasa Mau Mati Aja
Nantinya pihak kepolisian juga akan langsung meninjau hotel yang diduga tempat pembuatan video mesum tersebut. Dimana kabarnya video tersebut dibuat pada tahun 2017 lalu di salah satu Hotel yang berada di Kota Medan Sumatera Utara.
“Kita akan lakukan olah TKP di Medan. Alat bukti juga kalau udah lengkap kita kirim untuk tahap 1 ke jaksa umum,” tambahnya. [*/Nlm]