Kata Wakil Presiden Ma'ruf Amin, Walau Belum Disertifikasi Halal Vaksin Corona Akan Tetap Digunakan

prioritas penerima vaksin covid-19

Ilustrasi vaksin corona. [foto: Ist]

Lebih lanjut, Ma’ruf memastikan bahwa MUI terlibat aktif dalam proses pengadaan vaksin corona yang dilakukan pemerintah. Selain itu, MUI juga akan memberikan sosialisasi kepada masyarakat luas tentang pentingnya vaksinasi tersebut.

"Untuk vaksin saya sudah minta dilibatkan dari perencanaan, pertimbangan kehalalan vaksin, auditnya di pabrik. Bahkan sekarang lagi kunjungan di RRT, kemudian akan terus terlibat dalam sosialisasikan ke masyarakat luas. Saya kira MUI sudah terlibat sejak awal," ungkapnya.

Pada Rabu (14/10/2020) lalu, tim inspeksi yakni Bio Farma, BPOM, Kemenkes, dan MUI telah berangkat ke China.

Hal tersebut dilakukan untuk mengecek kualitas produksi dan kehalalan vaksin Sinovac dan Cansino yang rencananya akan digunakan di Indonesia. [*/Prt]


Baca berita viral dan trending terbaru hanya di Padangkita.com

Pages:
Tags:

Baca Juga

Padang, Padangkita.com - Ketua Umum FORKI Sumbar, Andre Rosiade bersyukur atas raihan atlet karate Sumbar dalam PON XX di Papua tahun 2021.
Boyong 2 Perak di PON Papua, Rombongan Karateka Sumbar Dijamu Andre Rosiade
Berita Viral, Minta Uang Rp5.000 Untuk Beli Rokok Tak Dikasih, Cucu Ancam Bunuh Sang Nenek, Viral trending Terbaru Hari Ini
Minta Uang Rp5.000 Untuk Beli Rokok Tak Dikasih, Cucu Ancam Bunuh Sang Nenek
Berita Pariaman hari ini dan berita Sumbar hari ini: Kemungkinan besar setelah selesai proses BAP kasus akan dilimpahkan ke Polresta
Kesal Dibilang Numpang Hidup, Pria Beristri Bacok Ayah Kandungnya Sendiri
Berita viral terbaru dan berita trending terbaru: Kembar menikah dengan kembaran lainnya di Sumedang bikin wrganet heboh.
Unik, Sesama Kembar Menikah dengan Kembar Lainnya di Waktu Bersamaan, Sempat Takut Ketukar
Berita viral terbaru dan berita trending terbaru: Wanita menangis darah
Wanita di India Menangis Darah Saat Siklus Menstruasi karena Idap Kelainan Medis Langka
Berita viral terbaru dan berita trending terbaru: Seleksi masuk PTN
Ini Alasan Kemendikbud Ubah Pola Seleksi Masuk PTN Tahun 2024