Namun upaya tersebut tidak bisa dikatakan berhasil. Pasalnya, hanya beberapa minggu setelah makhluk gaib itu berpindah tempat, ia kembali lagi menempati pohon beringin dan betah tinggal di dalamnya.
Setelah kembali lagi ke pohon beringin tersebut, sosok penampakan itu hanya menampakkan diri ketika magrib dan pertengahan malam.
"Saya harap sih, tidak mengganggu saja. Tapi risih sebenarnya kalau sering menampakkan wujud seram." kata Hendrik.
Baca juga: Diceraikan Saat Dipenjara, Kini Reza Bukan Nikahi Pendeta
"Coba kalau nampak bagus apa cantik, pasti ga ada orang yang takut," pungkasnya. [*/son]
Baca berita viral terbaru hanya di Padangkita.com.
Halaman: