Berita viral terbaru: Tanda tangan delapan anggota kerajaan ini terlihat sederhana tapi elegan. Yuk intip bagaimana tanda tangan mereka.
Padangkita.com - Tanda tangan seseorang memiliki arti tersendiri dalam hidupnya. Selain bisa menunjukkan tingkah laku dan kebiasaan, melalui tanda tangan kita bisa mengetahui kepribadian orang tersebut.
Layaknya kepribadian, setiap orang memiliki tanda tangan yang berbeda pula. Ada yang memiliki tanda tangan rumit hingga terlihat sulit untuk dimengerti.
Meski begitu, tak sedikit juga orang yang membubuhkan tanda tangan sederhana tapi tampak elegan seperti sejumlah anggota kerajaan berikut ini. Mereka punya kesan tersendiri lewat tanda tangan sederhana miliknya.
Baca juga: Cerita Ritual Sati, Ritual Membakar Diri oleh Janda yang Ditinggal Mati Suami
Penasaran seperti apa tanda tangan mereka?
Berikut ini delapan tanda tangan sederhana anggota kerajaan yang elegan dikutip dari laman detikcom.
Pangeran Harry
Meghan Markle
Pangeran William
Kate Middleton
Pangeran Charles
Camilia Parker Bowles
Pangeran Philip
Ratu Elizabeth II
Nah, bagaimana menurutmu? Simpel dan elegan kan? Para bangsawan memang punya ciri khas tersendiri ya. [*/Jly]