Menikah dengan Ahok, Puput Nastiti Devi Relakan 3 Hal Penting Ini

Berita viral terbaru: Demi menjadi istri Ahok, tak banyak yang tahu jika Puput rela mengorbankan 3 hal penting dalam hidupnya.

Padangkita.com - Setelah perceraiannya dengan Veronica Tan, mantan gubernur Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama atau akrab disapa Ahok memutuskan untuk menikahi  Puput Nastiti Devi, yang tak lain mantan ajudan sang istri.

Kabar pernikahan Ahok dengan Puput Nastiti Devi kala itu sempat membuat publik heboh. Lantataran perbedaan yang dimiliki keduanya.

Keduanya tampil bersama dan mesra di hadapan publik saat pertama kali Ahok resmi bebas dari Mako Brimob.

Mantan Gubernur DKI Jakarta itu dijemput oleh putra bungsunya, Nicholas Sean, dan tim dari BTP.

Tak ada sosok keluarga yang lain yang turut hadir menjemput Ahok setelah resmi bebas.

Namun rupanya keluarga telah menanti kedatangan BTP di rumah kediaman mereka guna menggelar acara syukuran.

Baca juga: 3 Fakta Gadis Paling Hitam yang Jadi Model Kelas Dunia

Dalam acara tersebut, ada sosok Puput Nastiti Devi, yang kabarnya adalah calon istri BTP.

Sosoknya yang sederhana nampak mampu berbuar bersama dengan keluarga besar Ahok.

Demi pernikahannya, rupanya Puput telah merelakan berkorban beberapa hal untuk BTP.

Apa saja? Berikut ulasannya.

Korbankan masalah perbedaan usia

Berita viral terbaru: Puput Nastiti Devi pakai salib, Puput istri ahok murtad

Puput dan Ahok. [Foto: Ist]

Berbeda usia 31 tahun dengan Ahok rupanya tak membuat rasa sayang itu hilang.

Buktinya ayahanda Puput ternyata lebih muda dari usia Ahok.

Ayahanda Puput, Teguh lahir pada tahun 1968, sementara Basuki Tjahaja Purnama lahir tahun 1966.

Jika dibandingkan dengan putra bungsu Ahok, Nicholas Sean, Puput hanya berselisih satu tahun.

Puput merupakan kelahiran 1997, sementara Sean adalah kelahiran 1998.

Rela mengundurkan diri

Berita viral terbaru: Puput nastiti dan ahok, puput nastitiPuput yang dulu pernah bertugas menjadi ajudan mantan istri Ahok, Veronica Tan, rela mengundurkan dari satuan kepolisian.

Baca juga: Menikah dengan Kakek 70 Tahun Demi Harta, Wanita Muda Ini Menyesal

Tercatat, Puput diberhentikan dengan terhormat dengan pangkat terakhir Bripda.

Ia memiliki masa kerja 2 tahun 11 bulan.

Tak dapat hak pensiun

Image Attachment

Puput dan Ahok. [Foto: Ist]

Puput yang memutuskan mundur dari pekerjaannya, harus rela menanggung risiko.

Salah satunya adalah untuk tak mendapatkan hak pesiun karena sudah keluar dari kesatuan kepolisian.

Selain itu, ini hal penting lain mengenai Puput dan Ahok:

1. Memiliki keyakinan yang berbeda. Banyak yg  menduga Puput memilih untuk mengikuti agama Ahok dan pindah keyakinan;

2. Tanggal pernikahan Puput dan Ahok nggak pernah dipublikasikan. Namun foto pernikahan mereka diambil pada 25 Januari 2019, sehari setelah Ahok bebas dari penjara;

3. Anak pertama mereka lahir pada Senin (6/1/2020) di RSIA Bunda, Jakarta, anak laki-laki Ahok dan Puput Nastiti Devi itu diberi nama Yosafat Abimanyu Purnama. [*/Son]


Baca berita Viral terbaru hanya di Padangkita.com

Tags:

Baca Juga

Padang, Padangkita.com - Ketua Umum FORKI Sumbar, Andre Rosiade bersyukur atas raihan atlet karate Sumbar dalam PON XX di Papua tahun 2021.
Boyong 2 Perak di PON Papua, Rombongan Karateka Sumbar Dijamu Andre Rosiade
Berita Viral, Minta Uang Rp5.000 Untuk Beli Rokok Tak Dikasih, Cucu Ancam Bunuh Sang Nenek, Viral trending Terbaru Hari Ini
Minta Uang Rp5.000 Untuk Beli Rokok Tak Dikasih, Cucu Ancam Bunuh Sang Nenek
Berita Pariaman hari ini dan berita Sumbar hari ini: Kemungkinan besar setelah selesai proses BAP kasus akan dilimpahkan ke Polresta
Kesal Dibilang Numpang Hidup, Pria Beristri Bacok Ayah Kandungnya Sendiri
Berita viral terbaru dan berita trending terbaru: Kembar menikah dengan kembaran lainnya di Sumedang bikin wrganet heboh.
Unik, Sesama Kembar Menikah dengan Kembar Lainnya di Waktu Bersamaan, Sempat Takut Ketukar
Berita viral terbaru dan berita trending terbaru: Wanita menangis darah
Wanita di India Menangis Darah Saat Siklus Menstruasi karena Idap Kelainan Medis Langka
Berita viral terbaru dan berita trending terbaru: Seleksi masuk PTN
Ini Alasan Kemendikbud Ubah Pola Seleksi Masuk PTN Tahun 2024