Kota Tua

Images

Rencana Konsep Kota Tua di Padang, Wisatawan Hanya Boleh Berjalan Kaki dan Naik Sepeda

Padang, Padangkita.com – Pemerintah Kota (Pemko) Padang masih terus mematangkan konsep pengembangan wisata Kota Tua. Saat ini Kota Tua yang teletak di kawasan Pondok dan Batag Arau dalam proses pengecatan. Plt Kepala Dinas Pariwisata Kota Padang Raju Minropa mengatakan Pemko Padang akan mengembalikan suasana Jalan Batang Arau seperti kota zaman dulu. “Ke depannya jalan dibebaskan…

Images

20 Gedung di Kawasan Kota Tua Dicat Mulai Besok, Jembatan Siti Nurbaya Awal 2022

Padang, Padangkita.com – Pengerjaan pengecatan kawasan Kota Tua di Kecamatan Padang Barat, Kota Padang dimulai besok, Selasa (30/11/2021). Pelaksana tugas Kepala Dinas Pariwisata Kota Padang, Raju M. Chaniago mengatakan, proses pengecatan tersebut ditargetkan selesai akhir tahun 2021 ini. “Pengerjaannya mulai besok. Insya Allah akhir tahun ini selesai,” ujarnya kepada Padangkita.com di ruang kerjanya, Senin (29/11/2021)….

Images

Begini Persiapan Pengecatan Kota Tua dan Jembatan Siti Nurbaya Oleh Pemko Padang dan Dulux

Padang, Padangkita.com – Dinas Pariwisata Kota Padang terus mematangkan persiapan pengecatan kawasan Kota Tua dan Jembatan Siti Nurbaya yang berada di Kelurahan Kampung Pondok, Padang Barat. Kepala Dinas (Kadis) Pariwisata Kota Padang, Arfian mengatakan, saat ini pihaknya tinggal menunggu kesepakatan dan penandatanganan kontrak kerja sama dengan pihak ketiga untuk pengecatan. Kata dia, dalam pengecatan ini…

Images

Hidupkan Kembali Padang Tempo Dulu, Pemko Padang Akan Cat Kawasan Kota Tua

Padang, Padangkita.com – Pemerintah Kota (Pemko) Padang berencana akan mengecat kawasan Kota Tua dan Jembatan Siti Nurbaya yang berada di Kecamatan Padang Barat. Pengecatan ini bertujuan untuk mempercantik dan menghidupkan kembali kawasan Kota Tua yang selama ini terlihat kusam dan kurang terawat. Kepala Dinas Pariwisata Kota Padang, Arfian mengatakan, pihaknya berencana menjadikan kawasan Kota Tua…

Add New Playlist