Ikuti Kami di Media Sosial
Padang, Padangkita.com – Ketua Dewan Pers, Prof. Azyumardi Azra meninggal dunia, Minggu (18/9/2022) di Malaysia. Tokoh kelahiran Lubuk Alung, Padang Pariaman, Sumatra Barat (Sumbar), ini menghembuskan napas terakhir sekitar pukul 12.30 waktu Malaysia atau pukul 11.30 WIB. “Innalillahi wainna ilaihi raajiun. Telah berpulang tokoh kita Prof. Dr. Azyumardi Azra, C.B.E. di Serdang Hospital, Selangor Malaysia,…
Jakarta, Padangkita.com – Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Polhukam) Mahfud MD menegaskan, kemerdekaan pers di era pasca-reformasi memiliki landasan yang semakin kuat. Sebab, kekuasaan pemerintah adalah residu dari hak asasi dan demokrasi. “Hak asasi diberikan semua, lalu pemerintah diberi sisanya, sedikit, untuk mengatur. Nah era ini menjadi tantangan baru bagi kemerdekaan pers tanah…
Berita Jakarta hari ini: Dewan Pers meminta polisi untuk mengusut tuntas kasus penembakan seorang wartawan di Medan. Jakarta, Padangkita.com – Dewan Pers meminta polisi untuk mengusut tuntas kasus penembakan seorang wartawan yang merupakan Pemipin Redaksi LasserNewsToday, Mara Salem Harahap di Medan. “Saudara Mara Salem Harahap meninggal dunia dengan jejak kekerasan. Ditemukan dua luka tembak di…
Jakarta, Padangkita.com – Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) menyambut baik keputusan Dewan Pers menerima AMSI sebagai konstituen resmi Dewan Pers mewakili asosiasi penerbit media digital. Ketua Umum AMSI Wenseslaus Manggut menegaskan pengakuan ini akan membuka peluang bagi asosiasi ini untuk meningkatkan kualitas jurnalisme digital di tanah air. Kepastian diterimanya AMSI sebagai konstituen Dewan Pers dikukuhkan…
Jakarta, Padangkita.com – Hampir semua usaha terpukul oleh pandemi Covid-19, tak terkecuali perusahaan pers. Namun, sejauh ini negara belum pernah menyinggung rencana insentif untuk usaha atau perusahaan pers. Terkait hal itu, Dewan Pers bersama asosiasi perusahaan media mendorong agar negara memberikan insentif ekonomi untuk menopang daya hidup pers yang terdampak pandemi Covid-19. Ketua Komisi Hubungan…
Jakarta, Padangkita.com – Dewan Pers kini tengah memproses dua organisasi perusahaan media dan satu organisasi wartawan untuk menjadi anggota atau stakeholder Dewan Pers. Organisasi wartawan yang sedang diproses adalah AMSI (Asosiasi Media Siber Indonesia). “Dewan Pers menerima pengajuan tiga organisasi untuk menjadi anggota Dewan Pers. Termasuk di antaranya adalah AMSI. Senin pekan depan, kita akan…
Padangkita.com – Kisruh silang pendapat soal kapan dan bagaimana pelaksanaan Hari Pers Nasional (HPN) mengundang perhatian mantan Ketua Dewan Pers Bagir Manan. “Agar lebih netral, hak pelaksanaannya serahkan ke Dewan Pers saja,” kata Bagir melihat silang pendapat terkait pelaksanaan HPN, Senin (12/2/2018). Ia menilai agar lebih netral, Dewan Pers adalah milik seluruh konstituen kewartawanan di…
Padangkita.com – Dewan Pers tidak membenarkan ada lembaga atau oknum tertentu minta sumbangan dalam bentuk apa pun dengan alasan Hari Pers Nasional (HPN) ke-70 yang diadakan di Kota Padang, Sumatera Barat, 5-10 Februari mendatang. Bahkan, Dewan Pers tidak menolerir dan memproses jika hal demikian terbukti. Untuk itu, Dewan Pers pun mengimbau masyarakat untuk melaporkan praktik buruk…