Viral, Emak-emak Naik Kendaraan Motor Berhenti di Tengah Jalan Sambil Menelfon

Berita viral terbaru dan berita trending terbaru: Seorang emak-emak dengan santainya berhenti di tengah jalan sambil menelfon.

Emak-emak bawa motor. [Foto: TikTok]

Berita viral terbaru dan berita trending terbaru: Seorang emak-emak dengan santainya berhenti di tengah jalan sambil menelfon.

Padangkita.com - Sebuah video viral memperlihatkan seorang emak-emak yang tengah berhenti di tengah jalan. Video tersebut diunggah oleh akun 100kpl lewat aplikasi TikTok.

Dalam video tersebut, si emak yang mengenakan jilbab putih dan helm warna kuning sedang mengendarai motor. Namun dirinya tiba-tiba berhenti di tengah jalan.

Mirisnya lagi, sang emak berhenti sambil menelfon di tengah padatnya kendaraan yang sedang melaju. Tanpa merasa bersalah, emak-ekmak yang tak diketahui namanya itu tetap berdiri di tengah jalan sambil menelfon.

"Kelakuan emak-emak pengendara motor" tulis video tersebut dalam keterangannya.

Tak kunjung menepi dan tetap menelfon, akhirnya datang seorang pria yang menyuruh si emak-emak tadi untuk ke pinggir jalan. Bukannya sang emak menuruti permintaan pria tersebut.

Si emak tersebut malah tetap ingin berdiam diri di sana sambil menelfon. Pria tersebut lantas memaksa emak, namun emak tersebut berusaha menahan motor yang ingin dipinggirkan oleh pria tersebut.

Kendati demikian, kekuatan sang emak akhirnya terkalahkan oleh pria tersebut. Si emak akhirnya berhasil diketepikan oleh pria tersebut.

Halaman:

Baca Juga

Benarkah Racun Ulat Berbulu bisa Membunuh Manusia? Ini Penjelasan Kemenkes
Benarkah Racun Ulat Berbulu bisa Membunuh Manusia? Ini Penjelasan Kemenkes
Viral Bunda Corla Ratu Jreng di Instagram, Ternyata Berasal dari Minang Bersuku Caniago
Viral Bunda Corla Ratu Jreng di Instagram, Ternyata Berasal dari Minang Bersuku Caniago
Biaya Masuk Kuliah Kedokteran Kampus Swasta di Padang Rp205 Juta, Netizen: Bisa Bangun Rumah 2 Tingkat
Biaya Masuk Kuliah Kedokteran Kampus Swasta di Padang Rp205 Juta, Netizen: Bisa Bangun Rumah 2 Tingkat
Viral Aksi Pria Gendong Seorang Ibu yang Kehujanan Saat Akan Salat Id di Kantor Gubernur Sumbar
Viral Aksi Pria Gendong Seorang Ibu yang Kehujanan Saat Akan Salat Id di Kantor Gubernur Sumbar
SMPN 4 Sungai Beremas Viral di Medsos, Disdikbud Pasbar Periksa Pihak Sekolah Hari Ini 
SMPN 4 Sungai Beremas Viral di Medsos, Disdikbud Pasbar Periksa Pihak Sekolah Hari Ini 
Padang, Padangkita.com - Ketua Umum FORKI Sumbar, Andre Rosiade bersyukur atas raihan atlet karate Sumbar dalam PON XX di Papua tahun 2021.
Boyong 2 Perak di PON Papua, Rombongan Karateka Sumbar Dijamu Andre Rosiade