Tak Lulus Sensor, Ini 7 Film yang Dilarang Tayang di Berbagai Negara

Berita viral terbaru: Tujuh film yang dilarang tayang di berbagai negara

Film yang dilarang tayang di berbagai negara. (Foto: Ist)

Teeth

Film bertajuk kpmedi horror ini nyatanya juga dilarang tayang di Indonesia.

Hal tersebut karena film Teeth tersebut mengandung cerita yang dinilai terlalu vulgar.

Pemain utama dalam film tersebut adalah seorang wanita bernama Vagina Dentata yang memiliki gigi di dalam vaginanya.

Oleh sebab itulah, para pemerkosa wanita tersebut selalu tewas karena alat kelaminnya yang terpotong.

Christopher Robin

Film Christopher Robin dilarang tayang di China karena salah satu scene filmnya menampilkan meme yang membandingkan sosok pemimpin China Xi Jinping dengan karakter Winnie the Pooh.

Padmavati

Film Padmavati dicekal di beberapa negara karena menceritakan tentang kisah cinta raja dan ratu yang berbeda agama.

Tak hanya itu, salah seorang pemain film tersebut, Deepika Padukone diteror oleh beberapa kelompok.

Bahkan, kepalanya pun dihargai senilai Rp 20 miliar bagi siapa pun yang berani memenggalnya. (*/PKT-27)


Baca Berita Viral Terbaru Hanya di Padangkita.com

Pages:
Tags:

Baca Juga

Nobar Film 'Sadang di Bawah', Mahyeldi Dukung Industri Kreatif Lokal Minang
Nobar Film 'Sadang di Bawah', Mahyeldi Dukung Industri Kreatif Lokal Minang
Daftar Film Indonesia Tersukses Sepanjang Tahun 2021
Daftar Film Indonesia Tersukses Sepanjang Tahun 2021
Ini Daftar Pemenang Piala Citra dan Penghargaan Khusus FFI 2021
Ini Daftar Pemenang Piala Citra dan Penghargaan Khusus FFI 2021
Padang Aro, Padangkita.com - Sutradara kondang Riri Riza akan memproduksi film di Kawasan Saribu Rumah Gadang, Solok Selatan.
Sutradara "Laskar Pelangi" Akan Produksi Film di Kawasan Saribu Rumah Gadang
Berita Padang hari ini dan berita Sumbar hari ini: 30 Maret diperingati Hari Film Nasional, pertama kali produksi film “Darah dan Doa”.
Daftar Film Nasional yang Berlatar dan Syuting di Sumbar, Ada yang Ikut Dilakoni Gubernur
Berita Padang hari ini dan berita Sumbar hari ini: Penamaan Dokufes dalam festival film dokumenter hanya sebagai jargon saja
Penjelasan Disbud Sumbar Soal Pemakaian Bahasa Asing Dalam Dokufes