Ikuti Kami di Media Sosial
Padang, Padangkita.com – Keberangkatan sekitar 100 orang calon jemaah umrah asal Sumatra Barat (Sumbar) terancam dijadwal ulang. Hal tersebut sebagai dampak kosongnya stok vaksin meningitis di Sumbar saat ini. Kasi Umroh dan Bina Penyelenggara Umrah dan Haji Khusus Kantor Wilayah Kementerian Agama Sumbar, Ulil Amri mengatakan, ada seratusan orang yang rencananya bakal berangkat pada Oktober ini….
Padang, Padangkita.com – Stok vaksin meningitis di Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas II Padang kosong. Kepala KKP Kelas II Padang, Ahmad Hidayat mengatakan, kekosongan stok vaksin terjadi sejak Selasa (4/10/2022) kemarin. Akibat kekosongan stok vaksin itu, pihaknya pun untuk sementara waktu belum bisa melayani calon jemaah umrah yang perlu vaksinasi. Hal itu sampai Kementerian Kesehatan…
Padang, Padangkita.com – Kepala Dinas Kesehatan (Kadinkes) Sumatra Barat (Sumbar), Lila Yanwar menyatakan, stok vaksin meningitis untuk calon jemaah umrah di Sumatra Barat (Sumbar) kosong. “Kondisi ini sudah terjadi sejak 30 September. Memang dari pusatnya kosong,” ujarnya saat dihubungi Padangkita.com via telepon, Rabu (5/9/2022). Dia menuturkan, Dinkes Sumbar melaksanakan vaksinasi meningitis untuk calon jemaah haji….
Padang, Padangkita.com – Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI bakal memenuhi kebutuhan vaksin meningitis untuk jemaah umrah, termasuk di Sumatra Barat (Sumbar). Irjen Pelayanan Kesehatan Kemenkes RI, Murti Utami mengatakan, stok vaksin tersebut telah ada. “Kita telah melakukan pembelian vaksin meningitis dan selanjutnya akan disebar ke seluruh rumah sakit,” ujarnya saat berkunjung ke Rumah Sakit Umum Pusat…
Padang, Padangkita.com – Stok vaksin meningitis di Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas II Padang hanya tersedia sampai Senin (3/10/2022) mendatang. Kepala KKP Kelas II Padang, Ahmad Hidayat mengatakan, hingga hari ini, Jumat (30/9/2022), pihaknya masih memberikan pelayanan vaksinasi kepada calon jemaah umrah. “Stok vaksin kita masih tersedia untuk pelayanan untuk Jumat ini dan Senin depan….