Sampah Batang Arau

Images

Festival Muaro Padang 2023, Sebuah Upaya Melestarikan Batang Arau untuk Masa Depan

Padang, Padangkita.com – Festival Muaro Padang 2023 resmi dihelat pada Senin (24/4/2023), dan akan berlangsung hingga Kamis (27/4/2023). Wali Kota Padang Hendri Septa bersama sejumlah tamu undangan secara resmi membuka pesta rakyat yang pertama kali diselenggarakan saat libur lebaran tersebut. Acara yang diadakan untuk menyambut para perantau dan musim libur lebaran ini ternyata bertujuan untuk…

Images

Pemko Pasang Jaring Penahan Sampah di Dua Titik Batang Arau

Padang, Padangkita.com – Sebagai salah satu langkah mengatasi permasalahan sampah di kawasan Batang Arau, Pemerintah Kota (Pemko Padang) akan memasang jaring penahan sampah. Wali Kota Padang Hendri Septa mengungkapkan ada dua unit jaring sampah yang akan di pasang sepanjang Sungai Batang Arau, Padang Selatan, Padang. “Jaring tersebut berfungsi menahan sampah dari aliran sungai yang akan…

Images

Persiapkan untuk Sejumlah Event, Pemko Padang Goro Bersihkan Batang Arau 

Padang, Padangkita.com – Wali Kota Padang bersama sejumlah instansi dan masyarakat gotong royong membersihkan sampah yang hanyut di sepanjang aliran Sungai Batang Arau di Kecamatan Padang Selatan, Minggu (29/1/2023). Ini merupakan salah satu cara Pemko Padang Padang dalam upaya membuat masyarakat ikut semangat dalam menjaga kebersihan Batang Arau, agar tidak ada lagi yang membuang sampah…

Add New Playlist