Ikuti Kami di Media Sosial
Batam, Padangkita.com – Wali Kota Solok Zul Elfian Umar berkesempatan menawarkan peluang investasi pada acara West Sumatra Invesment Forum (WSIF) 2023 di Kota Batam, Senin (22/5/2023). Penawaran investasi kepariwisataan yang difasilitasi oleh Pemprov Sumatra Barat (Sumbar) dan Perwakilan Bank Indonesia (BI) Sumbar. Di depan para investor dari Singapura, Malaysia dan Kepulauan Riau di Hotel Harris,…