Ikuti Kami di Media Sosial
Padang, Padangkita.com – Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Sumatra Barat (Sumbar) Hansastri mengungkapkan tugas paling mendesak yang akan dilakukannya usai dilantik oleh Gubernur Sumbar Mahyeldi Ansharullah. Tugas tersebut yaitu membantu Gubernur dan Wakil Gubernur Sumbar dalam menangani pandemi Covid-19. “Secara umum kita membantu gubernur dan wakil gubernur, tapi yang paling mendesak sesuai arahan Presiden yang disampaikan…
Padang, Padangkita.com – Gubernur Sumatra Barat (Sumbar) Mahyeldi Ansharullah resmi melantik Hansastri sebagai Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Sumbar. Pelantikan berlangsung di Istana Gubernuran, Kamis (12/8/2021). Pelantikan tersebut berdasarkan Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 103/TPA tahun 2021 tentang pemberhentian dan pengangkatan dari dan dalam jabatan tinggi madya di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumbar. Acara dihadiri oleh Wakil…