Ikuti Kami di Media Sosial
Padang, Padangkita.com – Kecelakaan beruntun kembali terjadi, kali ini di ruas Jalan Chatib Sulaiman atau di depan Masjid Raya Sumbar dengan melibatkan empat kendaraan, pada Jumat (27/1/2023). Video kecelakaan tersebut viral dan tersebar di media sosial salah satunya juga di unggah akun @ditlantas_poldasumbar. Dalam video tersebut tampak sebuah mobil sedan ringsek menghantam mobil di depannya…
Padang, Padangkita.com – Pemerintah melalui Kementerian Agama saat ini tengah fokus dan sedang giat dalam memberikan sertifikasi halal gratis bagi pelaku usaha mikro kecil. Mulai tahun 2023, program satu juta kuota sertifikat halal gratis bagi pelaku usaha resmi dibuka, dimana kewajiban sertifikasi halal tahap satu ini akan berakhir di 17 Oktober 2024. Untuk itu, Ketua…
Padang, Padangkita.com – Gubernur Sumatra Barat (Sumbar) Mahyeldi Ansharullah meresmikan Masjid Raya Sumbar sebagai pusat kegiatan pembelajaran “Adat Basandi Syarak, Syarak Basandi Kitabullah” (ABS-SBK), Rabu (28/12/2022). Dengan demikian, Masjid Raya Sumbar yang pernah dinobatkan sebagai masjid dengan arsitektur terbaik di dunia, kini dapat dijadikan sebagai pusat pembelajaran bagi jemaah, mahasiswa, pelajar, maupun masyarakat umum yang…
Padang, Padangkita.com – Ribuan jemaah hadir memadati Masjid Raya Sumbar mengikuti tablig akbar bersama Pengasuh Lembaga Pengembangan Dakwah dan Pondok Pesantren Al-Bahjah di Cirebon, Yahya Zainul Ma’arif atau Buya Yahya, Selasa (15/11/2022) malam. Tablig akbar ini merupakan safari dakwah yang dilakukan Buya Yahya Albahjah di tiga titik di Sumatra Barat (Sumbar): Masjid Raya Sumbar, Masjid…
Padang, Padangkita.com – Ustaz Yahya Zainul Ma’arif atau yang lebih akrab di kenal dengan nama Buya Yahya, diagendakan akan mengadakan Tablig Akbar dan safari dakwah di Sumatra Barat. Ustaz Husnul Murobbi, panitia Tablig Akbar menjelaskan bahwa agenda utama Buya Yahya ke Sumbar adalah untuk peletakan batu pertama pesantren Al Bahjah Sijunjung. “Ia kita akan adakan…
Padang, Padangkita.com – Gubernur Sumatra Barat (Sumbar) Mahyeldi Ansharullah meluncurkan program Wirid Remaja Kolaborasi SMP/MTs dan SMA/MTs/SMK negeri/swasta se-Sumbar, di Masjid Raya Sumbar, Sabtu (22/10/2022). Wirid remaja diadakan dua kali sebulan setiap Sabtu malam pada pekan kedua dan keempat, mulai dari magrib hingga selesai isya. Konsepnya mengadopsi muatan Pesantren Ramadhan yang selama ini telah dilaksanakan…
Padang, Padangkita.com – Kejaksaan Negeri (Kejari) Padang melimpahkan kasus dugaan korupsi pembangunan kawasan Masjid Raya Sumatra Barat (Sumbar) ke Pengadilan Negeri Padang. Kasi Pidana Khusus Kejari Padang, Therry Gutama mengatakan, pihaknya melimpahkan perkara tersebut pada Jumat (16/9/2022) kemarin. “Pelimpahan dilakukan setelah penuntut umum merampungkan surat dakwaan,” ujarnya, Sabtu (17/9/2022). Tim Jaksa Penuntut Umum (JPU) yang…
Padang , Padangkita.com – Kasus dugaan korupsi pembangunan kawasan Masjid Raya Sumatra Barat (Sumbar) memasuki babak baru. Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sumbar menahan 2 tersangka bersamaan dengan naiknya kasus tersebut ke tahap penuntutan. Dua tersangka telah ditahan sejak Senin (5/9/2022), setelah jaksa penyidik Kejati (Sumbar) menyerahkan mereka beserta barang bukti kepada Jaksa Penuntut Umum (JPU) dalam…
Padang, Padangkita.com – Pemerintah Provinsi Sumatra Barat (Pemprov Sumbar) bersama Yayasan Global Spirit of Ummah meluncurkan pemakaian dan distribusi Mushaf Al-Qur’an Maqashid Syariah, pada Subuh Mubarakah di Masjid Raya Sumbar, Minggu (4/09/2022) Mushaf Al-Qur’an Maqashid Syariah merupakan mushaf pertama di Indonesia yang berisi tentang pembelajaran ekonomi dan keuangan syariah, pariwisata syariah, muamalah syariah dan kepemimpinan…
Padang, Padangkita.com – Berlatarkan Masjid Raya Sumatra Barat (Sumbar), musik video (MV) TikTokers yang satu ini sukses merajai trending Youtube Indonesia. Adalah Vidhia R, artis pendatang baru yang baru saja meluncurkan single perdananya berjudul ‘Inilah Diriku’. Lagu baru yang di-upload lewat kanal Vidhia Official pada 20 Juli 2022 tersebut dalam tiga hari mendapatkan 1,7 juta…