Ikuti Kami di Media Sosial
Padang, Padangkita.com – Kelurahan Sungai Pisang di Kecamatan Bungus Teluk Kabung, Kota Padang, merupakan kawasan terjauh dari pusat kota. Berbatasan langsung dengan Kabupaten Pesisir Selatan (Pessep), kawasan Sungai Pisang punya banyak potensi. Utamanya adalah hasil laut, sehingga mayoritas warga yang berdiam di Sungai Pisang berprofesi sebagai nelayan. Dalam perkembangannya, Sungai Pisang kini menjadi pintu gerbang…
Padang, Padangkita.com – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah merampungkan pembangunan Jembatan Gantung Sungai Pisang, Kecamatan Bungus Teluk Kabung, Kota Padang. Pembangunan jembatan gantung ini merupakan salah satu infrastruktur kerakyatan yang manfaatnya langsung dirasakan masyarakat, karena akan mempermudah akses warga di Sungai Pisang sekaligus penunjang pariwisata menuju Pulau Pasumpahan, Pulau Pamutusan, dan Pulau Sikuai….