Ikuti Kami di Media Sosial
Jakarta, Padangkita.com – Heboh komunitas motor gede alias moge ingin mendapat fasilitas melintasi jalan tol, ternyata memang ada jalan tol di Indonesia yang punya jalur khusus sepeda motor. Jalan tol ini memfasilitasi kendaraan roda dua pada jalur khusus yang terpisah dengan kendaraan roda empat. Dan, ini merupakan jalan tol satu-satunya di Indonesia yang punya jalur…
Denpasar, Padangkita.com – Tim Penilai Jalan Tol Berkelanjutan baru saja selesai melakukan penilaian terhadap Jalan Tol Bali – Mandara. Hasilnya, menurut Tim Penilai Jalan Tol Berkelanjutan bidang Pakar Kebijakan Publik, Agus Pambagio Jalan Tol Bali – Mandara telah melebihi standar minimal jalan tol, karena memiliki ciri khas dan mengedepankan kearifan lokal. “Saya berharap Jalan Tol Bali…
Bali, Padangkita.com – Pengerjaan beautifikasi dan penataan lanskap Jalan Tol Bali – Mandara terus dipercepat. Salah satu jalan tol atas air terpanjang di dunia ini dipercantik untuk menyambut Presidensi G20 tahun 2022, pada November 2022 mendatang. Jalan Tol Bali – Mandara ini telah diagendakan untuk dilintasi para pemimpin negara-negara G20 saat Presidensi G20 tahun 2022 di Provinsi…
Jakarta, Padangkita.com – Jalan tol pakai bahan dari bambu? Iya, bahan bambu kini sedang diaplikasikan untuk Jalan Tol Semarang – Demak yang memilik panjang 26,95 km. “Ini technical challenge, jadi harus benar-benar diperhatikan,” kata Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Basuki Hadimuljono, saat meninjau progres pembangunan Jalan Tol Semarang – Demak di Provinsi Jawa Tengah, Senin…
Bali, Padangkita.com – Progres penataan atau beautifikasi Jalan Tol Bali – Mandara telah mencapai 90 persen. Semua pekerjaan untuk mempercantik salah satu jalan tol atas air terpanjang di dunia ini, akan rampung pada pekan depan atau pekan kedua Juli ini, Penataan Jalan Tol Bali Mandara, dikerjaan oleh PT Jasamarga Bali Tol (JBT), anak perusahaan PT…