Kisah Kakek 62 Tahun ke Puskesmas untuk Divaksin, Tak Bisa Berjalan, Naik Ojek Kaki Diikat

Painan, Padangkita.com - Di tengah hoaks dan ketakutan masyarakat untuk divaksin, ada cerita menarik dari seorang kakek di Pesisir Selatan.

Kakek Iskandar datang ke puskesmas menggunakan ojek sewa untuk divaksin. [Nik/Padangkita.com]

Kapolres Pessel, AKBP Sri Wibowo mengatakan, vaksinasi massal tersebut ditargetkan hingga 1.500 orang. Pihaknya telah menjalin kerjasama dengan Dinas Kesehatan setempat untuk kelancaran kegiatan vaksinasi tersebut.

Di sana, antusias masyarakat umum yang mengikuti vaksinasi juga sangat banyak, baik itu lansia, pemuda dan pemudi berdatangan dan antre untuk divaksin.

"Saya terus mengimbau, dan mengajak seluruh masyarakat, ayo divaksin! Jangan takut. Vaksin ini aman dan tidak berbahaya. Sayangilah diri dan keluarga kita, tetap patuhi prokes dan terapkan 6 M, salah satunya dengan cara mengikuti vaksinasi ini," paparnya.

Data dari Dinkes Pessel, hingga 25 Juni 2021, vaksinasi untuk tenaga kesehatan sudah mencapai 2.598 orang dari sasaran 1.805 orang atau 143,93 persen.

Lalu, vaksinasi pelayan publik telah mencapai 8.245 orang atau 29,71 persen dari sasaran 27.748 orang. Namun, vaksinasi lansia masih bergerak lamban, hanya 239 orang atau 0,64 persen dari sasaran 37.222 orang.

Baca juga: Target Vaksinasi untuk Publik dan Lansia di Pessel Masih Rendah, Dinkes: Karena Hoaks

Kemudian, untuk masyarakat umum, jumlah orang yang divaksin hingga saat ini telah mencapai 159 orang. [zfk]

Halaman:

Baca Juga

Pessel Bangun Sirkuit Balap Motor, Lokasinya Luar Bisa Indah akan Jadi Destinasi Wisata Baru
Pessel Bangun Sirkuit Balap Motor, Lokasinya Luar Bisa Indah akan Jadi Destinasi Wisata Baru
Nyaman Berlibur Lebaran di Pessel tanpa Pungli - Premanisme dan 'Main Pakuak' Harga Makanan
Nyaman Berlibur Lebaran di Pessel tanpa Pungli - Premanisme dan 'Main Pakuak' Harga Makanan
Perintahkan BPKAD segera Cairkan TPP dan THR ASN, Bupati Hendrajoni: Amanat Presiden!
Perintahkan BPKAD segera Cairkan TPP dan THR ASN, Bupati Hendrajoni: Amanat Presiden!
Ditinjau Bupati Hendrajoni, Jalan Pasar Kambang-Koto Baru yang Rusak dan Terban akan Diperbaiki
Ditinjau Bupati Hendrajoni, Jalan Pasar Kambang-Koto Baru yang Rusak dan Terban akan Diperbaiki
Pemprov Salurkan 534 Kg Beras dan Kebutuhan Logistik untuk Korban Banjir di Palangai Gadang
Pemprov Salurkan 534 Kg Beras dan Kebutuhan Logistik untuk Korban Banjir di Palangai Gadang
Destinasi Wisata Pesisir Selatan Bersiap Sambut Kunjungan Wisatawan saat Libur Lebaran 2025
Destinasi Wisata Pesisir Selatan Bersiap Sambut Kunjungan Wisatawan saat Libur Lebaran 2025