Kabar Baik, Jumlah Perokok di Dunia Alami Penurunan

Jumlah Perokok di Dunia Alami Penurunan

Ilustrasi puntung rokok (Foto: Ist)

Padangkita.com - Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyatakan bahwa jumlah perokok pria di dunia mengalami penurunan. Ini merupakan laporan pertama kalinya dalam sejarah.

Seperti diketahui, kebiasaan merokok merupakan salah satu penyebab angka kematian tertinggi di dunia. Selain itu, rokok juga memicu banyak risiko penyakit mematikan lainnya.

Namun berdasarkan data yang disampaikan oleh WHO penurunan perokok aktif di dunia menjadi indikasi bahwa kampanye untuk mengurangi tembakau bisa dikatakan berhasil.

Direktur Umum WHO, Tedros Adhanom Ghebreyesus mengatakan penurunan angka perokok ini menandakan titik balik perang melawan tembakau.

Baca juga: Bahaya Makan Terlalu Cepat, Waspada Diabetes dan Obesitas

"Penurunan angka perokok pria ini menandai titik balik dalam perang melawan tembakau, didorong oleh kebijakan-kebijakan yang diberlakukan di setiap negara," ujarnya dilansir AFP.

Halaman:
Tag:

Baca Juga

Mahasiswa Unand Ciptakan Alat Pendeteksi Dini Kanker Kulit Paling Ganas
Mahasiswa Unand Ciptakan Alat Pendeteksi Dini Kanker Kulit Paling Ganas
Selama Tahun 2022, Anggota DPR RI Darul Siska Prioritaskan Atasi Permasalahan Stunting
Selama Tahun 2022, Anggota DPR RI Darul Siska Prioritaskan Atasi Permasalahan Stunting
Februari Hingga Agustus, Kasus Stunting di Banuhampu Turun Signifikan
Februari Hingga Agustus, Kasus Stunting di Banuhampu Turun Signifikan
Masakan Rendang, Bagus Mana Pakai Daging Sapi atau Daging Kerbau? Cek Penjelasan Ini
Masakan Rendang, Bagus Mana Pakai Daging Sapi atau Daging Kerbau? Cek Penjelasan Ini
Kendalikan Kolesterol, Agar Puasa Semakin Afdal
Kendalikan Kolesterol, Agar Puasa Semakin Afdal
Pulau Punjung, Padangkita.com - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Dharmasraya berjanji akan memenuhi kebutuhan alat kesehatan di RSUD Sungai Dareh
Bupati Sutan Riska Akan Upayakan Pemenuhan Kebutuhan Alat Kesehatan di RSUD Sungai Dareh