Ini 7 Artis yang Dulunya Muslim, Pindah Agama Demi Ikut Pasangan

Berita Artis terbaru: Selebriti pindah keyakinan demi kekasih

Kolase. [Foto:Ist]

Berita artis terbaru: Inilah deretan artis yang cinta beda agama dan akhirnya pindah agama demi bersatu dengan sang kekasih.

Padangkita.com - Mencintai orang yang berbeda keyakinan dengan kita terkadang menjadi sebuah ujian besar yang akan menentukan nasib keturunan nantinya.

Terdapat beberapa kendala yang harus dihadapi jika mencintai seseorang yang berbeda keyakinan dengan yang dimiliki sejak awal.

Ada yang mengalah dan memilih untuk berpisah karena beda keyakinan. Ada juga yang tetap melanjutkan keyakinan masing-masing alias agama itu urusan masing-masing antara manusia dengan tuhannya.

Dan ada juga yang memutuskan untuk berpindah agama demi mengikuti pasangannya dan menikah dengan tenang.

Baca juga: Peneliti Temukan Sisa Bangunan Kuno di Bekasi

Seperti deretan artis Indonesia berikut ini. Meski awalnya berbeda keyakinan, namun memutuskan untuk ikut agama pasangannya dan melangsungkan pernikahan. Inilah 7 artis yang pindah agama demi mengikuti pasangan, dilansir dari berbagai sumber.

Mezty Mez

Lampiran Gambar

Mantan personel girlband 7icons, Mezty Mez, resmi dipersunting oleh pesinetron Gerald Yohanes pada 20 Februari 2020.

Mezty yang awalnya beragama Islam, memilih untuk berpindah keyakinan menjadi Kristen saat mereka masih berpacaran.

Sebelum memutuskan pindah agama, Mezty dan Gerald berencana menikah di Singapura.

Namun, akhirnya pasangan yang telah pacaran selama 4 tahun ini melangsungkan pernikahan di Bali dengan dihadiri keluarga serta sahabat dekat.

Asmirandah

Lampiran Gambar

Asmirandah merupakan salah satu artis yang perpindahan agamanya dinilai paling kontroversial. Ia dan sang suami, Jonas Rivanno, dianggap telah mempermainkan agama.

Awalnya, Jonas menjadi mualaf dan menikahi Asmirandah pada Desember 2013. Namun, Jonas justru kembali memeluk agama Kristen dan membuat pernikahan mereka dibatalkan.

Baca juga: Anaknya Hilang 20 Tahun yang Lalu, Ibu Ini Tak Henti Merindukannya

Asmirandah akhirnya memilih untuk memeluk agama Kristen dan menikah kembali dengan Jonas pada 24 Januari 2014.

Dahlia Poland

Lampiran Gambar

Pernikahan Dahlia Poland dan Fandy Christian pada 24 November 2015 lalu sempat menuai sorotan dari masyarakat.

Sebab, keduanya memiliki beragam perbedaan, mulai dari agama hingga jarak usia yang terpaut jauh. Tak hanya itu, pernikahan mereka juga terkesan tiba-tiba dan tertutup dari media.

Dahlia sendiri dikabarkan telah berpindah keyakinan menjadi Kristen mengikuti sang suami. Hingga kini rumah tangga mereka berjalan harmonis dan jauh dari kabar miring.

Halaman:

Baca Juga

Berita artis terbaru, gosip artis dan gosip terbaru: Artis ini menggaet hati para pengusaha yang juga berstatus sebagai seorang duda.
Inilah Deretan Artis yang Menikah Dengan Pengusaha Berstatus Duda
Berita artis terbaru, gosip artis dan gosip terbaru: artis berikut ini yang memiliki perbedaan usia cukup jauh dengan pasangannya.
Pasangan Artis Ini Terpaut Usia Cukup Jauh, Ada yang Cocok Jadi Bapak-Anak
Berita artis terbaru, gosip artis dan gosip terbaru: artis berikut ini yang justru memiliki jodoh seorang keturunan India maupun blasteran.
Pancarkan Pesona Bollywood, Inilah Selebriti Indonesia yang Menikah Keturunan India
Berita artis terbaru, gosip artis dan gosip terbaru: sederet selebriti berikut ini yang justru memilih hunian yang bernuansa tradisional.
Unik, 8 Artis Ini Punya Rumah Bernuansa Tradisional
Terus Dinyinyiri Nikahi Pria Tua, Bunga Zainal Skak Mat Netizen
Terus Dinyinyiri Nikahi Pria Tua, Bunga Zainal Skak Mat Netizen
Berita artis terbaru, gosip artis dan gosip terbaru: tak banyak yang tahu, 4 orang selebriti tanah air berikut ini lahir di Amerika Serikat
Rupanya 4 Artis Ini Lahir di Amerika Serikat