DPRD Pessel Sampaikan 13 Rekomendasi Terhadap LKPj Bupati Pessel

Berita Pesisir Selatan hari ini dan berita Sumbar hari ini: DPRD Pessel menggelar rapat paripurna istimewa, penyampaian rekomendasi LKPj.

Rapat paripurna istimewa DPRD Pessel dengan agenda penyampaian rekomendasi DPRD terhadap Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPj) bupati tahun 2020, Selasa (20/4/2021). [Foto: Nik/Padangkita.com]

Jumlah Pos Damkar sekarang ada 4 yaitu, Pos Painan, Pos Kambang, Pos Balai Selasa dan Pos Tapan. Idealnya keberadaan Pos tersebut 7,5 km wilayah dengan 1 pos ke pos yang lain. Untuk itu disarankan menambah 4 Pos lagi untuk Kecamatan Bayang.

Daerah operasionalnya adalah daerah Bayang dan Bayang Utara. Kemudian, Kecamatan Koto XI Tarusan, karena Kecamatan ini mempunyai wilayah yang sangat luas. Selanjutnya, Kecamatan Pancung Soal, dengan daerah operasioanal Kecamatan Pancung Soal dan Kecamatan Airpura. Sementara, Kecamatan Lunang, dengan wilayah operasionalnya Kecamatan Lunang dan Kecamatan Silaut.

Di samping itu, saat ini kendaraan pada Satpol PP ada 6 unit kendaraan tidak layak, 3 unit di antaranya tidak lulus KIR.

"Untuk itu kami sarankan kepada pemerintah agar jadi perhatian khusus akan kebutuhan Satpol PP ini. Di samping itu juga kami sarankan penempatan Satpol PP di kecamatan untuk mendekatkan pelayanan kepada masyarakat," ulasnya.

Baca juga: Jelang Lebaran 2021, Bantuan Produktif Usaha Mikro untuk 15.600 Warga Pesisir Selatan Cair

Rekomendasi ke enam soal Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil. Ke tujuh menyangkut Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM). Berikutnya soal Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, Dinas Kesehatan, PDAM dan bidang lainnya. [nik/pkt]


Baca berita Pesisir Selatan hari ini dan berita Sumbar hari ini hanya di Padangkita.com.

Halaman:

Baca Juga

Nyaman Berlibur Lebaran di Pessel tanpa Pungli - Premanisme dan 'Main Pakuak' Harga Makanan
Nyaman Berlibur Lebaran di Pessel tanpa Pungli - Premanisme dan 'Main Pakuak' Harga Makanan
Perintahkan BPKAD segera Cairkan TPP dan THR ASN, Bupati Hendrajoni: Amanat Presiden!
Perintahkan BPKAD segera Cairkan TPP dan THR ASN, Bupati Hendrajoni: Amanat Presiden!
Ditinjau Bupati Hendrajoni, Jalan Pasar Kambang-Koto Baru yang Rusak dan Terban akan Diperbaiki
Ditinjau Bupati Hendrajoni, Jalan Pasar Kambang-Koto Baru yang Rusak dan Terban akan Diperbaiki
Pemprov Salurkan 534 Kg Beras dan Kebutuhan Logistik untuk Korban Banjir di Palangai Gadang
Pemprov Salurkan 534 Kg Beras dan Kebutuhan Logistik untuk Korban Banjir di Palangai Gadang
Destinasi Wisata Pesisir Selatan Bersiap Sambut Kunjungan Wisatawan saat Libur Lebaran 2025
Destinasi Wisata Pesisir Selatan Bersiap Sambut Kunjungan Wisatawan saat Libur Lebaran 2025
Bupati Pessel Terpilih Hendrajoni Mengaku Tak Banyak Persiapan Jelang Retret di Lembah Tidar
Bupati Pessel Terpilih Hendrajoni Mengaku Tak Banyak Persiapan Jelang Retret di Lembah Tidar