Pembebasan Lahan

Images

Pembebasan Lahan Tol Padang-Sicincin Sisa Segini, Wagub: Dana Siap 100 Persen, Seharusnya tak Ada Masalah

Padang, Padangkita.com – Wakil Gubernur (Wagub) Sumatra Barat (Sumbar), Audy Joinaldy menyebut 93,17 persen bidang tanah untuk pembangunan Tol Ruas Padang-Sicincin sudah dibebaskan. Dia juga menerangkan kalau dana untuk pembebasan lahan hingga seratus persen juga telah disiapkan. “Dana sudah tersedia dan seharusnya sudah tidak ada masalah lagi. Jadi harapannya bisa lebih dipercepat lagi pergerakan dari…

Images

Andre Rosiade Ingatkan ‘PR’ Pemprov Sumbar Soal Pembebasan Lahan Tol Padang-Pekanbaru

Jakarta, Padangkita.com – Anggota Komisi VI DPR RI dari Fraksi Partai Gerindra, Andre Rosiade menyampaikan bahwa pembangunan Jalan Tol Padang-Sicincin telah dilanjutkan lagi, setelah mangkarak selama 1,5 tahun. Ini tak lepas dari komitmen dan bantuan Menteri PUPR yang terus dikawal Andre. Bahkan, Andre sempat dipindahtugaskan sementara waktu ke Komisi V DPR-RI mengapresiasi Menteri PUPR Basuki…

Images

Pembayaran Pembebasan Lahan Tol dan Bendungan 2021 Capai Rp13,4 Triliun

Jakarta, Padangkita.com – Lembaga Manajemen Aset Negara (LMAN) telah menyalurkan pendanaan pembebasan lahan guna mendukung percepatan pembangunan infrastruktur Proyek Strategis Nasional (PSN). Total anggaran yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) Tahun 2021 yang disalurkan telah mencapai Rp13,4 triliun. “Dari Januari hingga Juli 2021, LMAN telah membayarkan Rp13,4 triliun, dengan serapan tertinggi untuk…

Add New Playlist