Ikuti Kami di Media Sosial
Padang, Padangkita.com – Kebakaran hebat melanda kawasan Pasar Raya Padang, tepatnya lapak pedagang yang berada di depan bangunan matahari lama pada Rabu (17/5/2023). Kepala Bidang Operasional (Kabid Ops) Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) Kota Padang, Sutan Hendra mengatakan pihaknya menerima laporan masuk sekitar pukul 07.19 WIB. “Saksi atas nama Afsah, salah seorang pedagang melihat api sangat…