Ikuti Kami di Media Sosial
Padang, Padangkita.com – Bahas pembangunan yang ada di kawasan Pantai Air Manis, Komisi III DPRD Kota Padang melakukan hearing dengan Dinas PUPR dan Dinas Pariwisata Kota Padang di DPRD Padang, Senin (30/5/2022). “Maka setelah hearing ini, kita langsung melakukan kunjungan lapangan ke objek wisata Pantai Air Manis untuk mengetahui kondisi yang sebenarnya,” kata Anggota Komisi…
Padang, Padangkita.com – Raffi Ahmad membagikan momen Grand Opening Marawa Beach Club (MBC) di Pantai Air Manis, Kota Padang, tadi malam (7/5/2022) lewat akun instagramnya. Meski Kota Padang sempat diguyur hujan, acara Grand Opening Marawa Beach Club tetap berlangsung meriah. Raffi Ahmad dan istrinya Nagita Slavina yang berdarah Minang, persisnya Pesisir Selatan (Pessel) Sumatra Barat…
Padang, Padangkita.com – Polresta Padang melakukan rekayasa lalu lintas untuk masyarakat yang ingin berwisata ke Pantai Air Manis, Padang. Rekayasa lalu lintas dilakukan selama dua hari, yakni Sabtu-Minggu (7-8/5/2022), bertujuan untuk mencegah kemacetan di jalan keluar-masuk kawasan objek wisata tersebut. Kasat Lantas Polresta Padang, AKP Alfin mengatakan, pihaknya memberlakukan satu jalur bagi pengunjung yang hendak…
Padang, Padangkita.com – Sehari jelang grand opening, tiket masuk Marawa Beach Club (MBC) milik Rafi Ahmad di kawasan Pantai Air Manis, Kota Padang, Sumatra Barat (Sumbar) habis terjual alias sold out. Acara grand opening MBC akan diadakan selama dua hari, besok (7/5/2022) dan Minggu (8/5/2022). “Tiket grand opening sudah sold out,” ujar Director Marawa Beach…
Padang, Padangkita.com – Once Mekel dan Maliq D’Essentials akan tampil besok (7/5/2022) pada Opening of Marawa Beach Club (MBC), di Pantai Air Manis, Kota Padang. Sementara itu, masih dalam rangkaian acara yang sama, juga tampil Reza Artamevia dan Marcell Siahaans pada Minggu (8/5/2022). Penampilan penyanyi top tanah air ini akan dipandu langsung oleh sang owner…
Padang, Padangkita.com – Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Padang mulai melakukan rekayasa lalu lintas di kawasan objek wisata Pantai Air Manis Padang. Kebijakan ini bakal berlaku selama libur Hari Raya Idul Fitri 1443 H atau 2022 Masehi. Kepala Dinas Perhubungan Kota Padang Yudi Indra Sani melalui Kabid Lalu Lintas, Indra Noveri menjelaskan, rekayasa tersebut guna mengantisipasi…
Padang, Padangkita.com – Artis dan presenter Raffi Ahmad yang merupakan sumando “urang awak” berada di balik proyek Marawa Beach Club (MBC) di Kota Padang, Sumatra Barat (Sumbar). Restoran dan sanggraloka ini akan melakukan soft opening atau pembukaan perkenalan pada 4 Mei 2022. “Benar, Raffi Ahmad menanam sahamnya di Pantai Air Manis dengan mendirikan Marawa Beach…
Padang, Padangkita.com – Pemerintah Kota Padang memberlakukan aturan wajib vaksinasi bagi wisatawan yang berkunjung ketiga objek wisata di Kota Padang, yakni Pantai Air Manis, Gunung Padang, dan Pantai Pasir Jambak. Kepala Dinas Pariwisata Kota Padang, Arfian mengatakan aturan tersebut berlaku sejak Senin (23/8/2021) lalu. Tujuannya untuk mendukung program vaksinasi dan mencegah terjadinya penularan Covid-19 di…
Berita Padang hari ini dan berita Sumbar hari ini: Objek wisata Pantai Air Manis di kawasan Padang Selatan, Kota Padang kembali diserbu pengunjung Padang, Padangkita.com – Sejak dibuka lagi Senin (17/5/2021) lalu, objek wisata Pantai Air Manis yang berada di kawasan Padang Selatan, Kota Padang ramai dikunjungi warga. Hal itu juga dimanfaatkan pedagang setempat untuk…
Berita Padang hari ini dan berita Sumbar hari ini: Anto Baret membantah telah memeras pengunjung objek wisata Padang, Padangkita.com– Perwakilan kelompok masyarakat dan pemuda yang dituding melakukan pungutan liar (pungli) di Pantai Air Manis, Anto Baret membantah telah memeras pengunjung objek wisata pada Rabu (19/5/2021). Sebelumnya ada pengunjung yang mengaku membayar karcis masuk dan parkir…