Ikuti Kami di Media Sosial
Padang, Padangkita.com – Sebanyak 44 orang guru TPQ/TQA perwakilan 44 masjid dan musala di Kecamatan Padang Selatan mengikuti kegiatan Master of Trainer (MoT) tingkat kecamatan. Kegiatan ini sebagai persiapan untuk penyelenggaraan Pesantren Ramadhan tahun 2023. Wakil Ketua DPRD Padang Amril Amin membuka langsung kegiatan tersebut berpesan kepada seluruh peserta MoT, agar nantinya dapat berbagi ilmu…
Padang, Padangkita.com – Wali Kota Padang bersama sejumlah instansi dan masyarakat gotong royong membersihkan sampah yang hanyut di sepanjang aliran Sungai Batang Arau di Kecamatan Padang Selatan, Minggu (29/1/2023). Ini merupakan salah satu cara Pemko Padang Padang dalam upaya membuat masyarakat ikut semangat dalam menjaga kebersihan Batang Arau, agar tidak ada lagi yang membuang sampah…
Padang, Padangkita.com – Anggota DPR RI asal Sumatra Barat (Sumbar) Andre Rosiade mengaku prihatin dengan masih terbengkalainya pembangunan Masjid Raya Jabal Tursina, Mata Air, Padang Selatan, Kota Padang. Saat berkunjung ke masjid yang terletak di jalur menuju Pantai Air Manis itu, Andre mengaku siap mengucurkan tambahan bantuan. Kedatangan Andre Rosiade bersama pengurus DPD Partai Gerindra…
Padang, Padangkita.com – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Padang mendatangi salah satu rumah, yang diduga digunakan sebagai tempat sabung ayam di kawasan Kecamatan Padang Selatan, Kota Padang, Jum’at (8/4/2022). Kepala Bidang Penindakan Peraturan Perundang-undangan Daerah Satpol PP Padang, Bambang Suprianto mengatakan kehadiran Satpol PP ke lokasi tersebut, menjawab langsung informasi masyarakat, terkait adanya…
Padang, Padangkita.com – Salah satu lokasi yang berpotensi dikembangkan sebagai objek wisata ditemukan di Kecamatan Padang Selatan, Kota Padang. Kawasan itu adalah Bukit Matoa di Kelurahan Mato Aia atau Mata Air. “Kawasan ini memiliki potensi sebagai kawasan wisata tematik karena berada di puncak bukit, jadi selain bisa menjadi tempat wisata keluarga, juga sangat bagus untuk yang…
Padang, Padangkita.com – Polisi masih menyelidiki kasus pembegalan yang videoanya viral di media sosial. Dalam video terlihat aksi pembegalan terhadap seorang perempuan terjadi di Jalan Kampung Nias V, Kelurahan Belakang Pondok, Kecamatan Padang Selatan, Kota Padang. Kapolsek Padang Selatan, AKP Purwanto menyebutkan, pihaknya tengah mengumpulkan bukti-bukti untuk memburu pelaku pembegalan tersebut. Kata dia, korban juga…