Masker

Images

Apresiasi Kebijakan Lepas Masker, Puan Maharani: Jangan Euforia 

Jakarta, Padangkita.com – Ketua DPR RI, Dr. (H.C) Puan Maharani mengapresiasi kebijakan pemerintah terkait pelonggaran penggunaan masker di tengah masyarakat. Menurutnya, pembolehan lepas masker masyarakat di ruang terbuka telah sesuai dengan perkembangan transisi menuju endemi Covid-19 yang semakin membaik. “DPR RI mengapresiasi penanganan Pandemi Covid-19 oleh pemerintah sehingga kini masyarakat bisa melepas masker saat beraktivitas…

Images

Masker N95 Masih yang Paling Ampuh Lawan Covid-19, Ini Cara Kerjanya

Jakarta, Padangkita.com – Masker N95 masih dianggap sebagai salah satu yang paling ampuh untuk mencegah penularan Covid-19. Masker yang banyak dipakai tenaga medis ini terbukti memberikan perlindungan optimal dari penyebaran virus. Saat awal pandemi, keberadaan masker N95 begitu langka karena semua orang berusaha memilikinya. Namun masker ini sekarang lebih mudah dijumpai, termasuk untuk dibeli masyarakat umum. Dikutip…

Images

Kasus Omicron RI Nanjak, Ini Jenis Masker Paling Dianjurkan Pemerintah 

Jakarta, Padangkita.com – Menyikapi meningkatnya kasus COVID-19 RI akibat varian Omicron, pemerintah kembali menegaskan pentingnya penerapan protokol kesehatan. Mengingat, varian ini diketahui menyebar lebih cepat dibanding varian Corona lainnya. Lantas, masker apa yang paling mempan mencegah paparan varian Omicron? Mengacu pada Inmendagri Nomor 05 Tahun 2022 tentang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Level 3, Level 2,…

Add New Playlist