Ikuti Kami di Media Sosial
Pariaman, Padangkita.com – Kairos (Kahuripan Roller Sport) Semarang, Jawa Tengah (Jateng) keluar sebagai Juara Umum I Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Sepatu Roda Piala Wali Kota Pariaman Second Round 2022. Dengan demikian klub sepatu roda Kairos berhak atas tropi dan uang tunai Rp10 juta. “Kami ucapkan selamat kepada para pemenang, terkhusus Kairos Semarang, Jawa Tengah, yang meraih Juara Umum…
Pariaman, Padangkita.com – Kota Pariaman kembali menjadi tuan rumah Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Sepatu Roda terbuka memperebutkan Piala Wali Kota Pariaman 2022. Kejuaraan ini merupakan kerja sama Persatuan Olahraga Sepatu Roda Seluruh Indonesia (PERSEROSI) Sumbar, PERSEROSI Kota Pariaman dan Pemko Pariaman. Jadwal pelaksanaan kejuaraan pada Jumat – Minggu (21-23/10/2022) di sirkuit permanen arena sepatu roda, Pantai…
Pariaman, Padangkita.com – Untuk mendukung sport tourism di Kota Pariaman yaitu, olahraga yang mendukung pariwisata atau pariwisata yang mendukung olahraga, Pemerintah Kota Pariaman kembali menggelar Kejuaraan Terbuka Tingkat Nasional Sepatu Roda (Pariaman Baroda), untuk memperebutkan Piala Walikota Pariaman. Dua program ini saling berkaitan dan program ini mampu saling menguatkan satu sama lain dalam menunjang pariwisata…
Pariaman, Padangkita.com – Kota Pariaman akan menggelar event sport tourism Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Sepatu Roda memperebutkan Piala Wali Kota. Kejurnas ini dijadwalkan bakal dilaksanakan di sirkuit sepatu roda Pantai Cermin, Kota Pariaman dari tanggal 4 – 6 Maret 2022 mendatang. Asisten II Setdako Pariaman, Elfis Candra menjelaskan bahwa sepatu roda merupakan olahraga favorit yang banyak diminati. Pemko Pariaman mendorong…