Ikuti Kami di Media Sosial
Padang, Padangkita.com – Mande Rubiah Lembaga Kerapatan Adat Alam Minangkabau (LKAAM) Kecamatan Kuranji menggelar kegiatan Malamang Basamo pada Sabtu (11/2/2023). Kegiatan yang diselenggarakan di pekarangan Kantor Camat Kuranji ini diikuti oleh perwakilan dari 9 kelurahan se-Kecamatan Kuranji. Wali Kota Hendri Septa yang membuka kegiatan tersebut mengungkapkan, kegiatan ini bertujuan untuk membangkitkan kembali tradisi budaya malamang…