Ikuti Kami di Media Sosial
Ankara, Padangkita.com – Tim Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Ankara, yang dipimpin oleh Duta Besar RI untuk Turki Lalu Muhammad Iqbal, mengevakuasi 123 warga negara Indonesia (WNI) di sejumlah wilayah terdampak gempa di Turki. “Alhamdulillah, sesuai perintah Presiden melalu Menlu RI, tim KBRI sudah tiba di lokasi gempa untuk menyerahkan bantuan kemanusiaan dan mengevakuasi WNI yang terdampak gempa…