Soal Kutipan "Tidak Loyal Adalah Bibit Seorang Pengkhianat", Ini Kata Wako Erman Safar

Bukittinggi, Padangkita.com - Wako Erman Safar baru-baru ini memposting kutipan "Tidak loyal adalah bibit seorang pengkhianat"

Kutipan "Tidak Loyal Adalah Bibit Seorang Pengkhianat". [Foto: Ist]

Jadi, ucap Erman, kutipan itu adalah momentum untuk revolusi diri atau perubahan mental bagi ASN Pemko Bukittinggi.

"Tetaplah loyal pada Core Value, aturan, kode etik, kepada atasan, kepada visi misi wali kota dan wakilnya. Loyal kepada kebaikan dan kesejahteraan warga Bukittinggi," ulas Erman.

Jadi, tambah Erman, "Tidak loyal adalah bibit seorang pengkhinat" juga dapat diartikan loyal terhadap diri sendiri.

Baca juga: Semua PNS Bukittinggi Pasang Gambar Wako Erman Safar “Tidak Loyal Adalah Bibit Seorang Pengkhianat”

"Jangan sabotase diri anda untuk menguntungkan pihak lain yang belum tentu peduli sama anda, paham kan?," tegasnya. [zfk]

Halaman:

Baca Juga

Di Muskomwil I APEKSI, Wali Kota Padang Jajaki Promosi Daerah dan Kolaborasi Antar Kota
Di Muskomwil I APEKSI, Wali Kota Padang Jajaki Promosi Daerah dan Kolaborasi Antar Kota
Profil Prof. Silfia Hanani, Akademisi Visioner dari UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi
Profil Prof. Silfia Hanani, Akademisi Visioner dari UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi
BPJS Ketenagakerjaan Bukittinggi Panggil 26 Perusahaan Terkait Kepatuhan
BPJS Ketenagakerjaan Bukittinggi Panggil 26 Perusahaan Terkait Kepatuhan
Boyong Kepala Daerah Temui Menteri PU, Andre Rosiade Bantu Renovasi GHAS hingga Air Bersih Bukittinggi
Boyong Kepala Daerah Temui Menteri PU, Andre Rosiade Bantu Renovasi GHAS hingga Air Bersih Bukittinggi
Aspirasi Warga 4 Daerah Ini Terhubung Jalur Kereta Api, Mahyeldi: Kita Kaji Hidupkan Lagi
Aspirasi Warga 4 Daerah Ini Terhubung Jalur Kereta Api, Mahyeldi: Kita Kaji Hidupkan Lagi
Andre Rosiade: Insya Allah Erman-Heldo Menangi Pilkada Bukittinggi
Andre Rosiade: Insya Allah Erman-Heldo Menangi Pilkada Bukittinggi