PKL di Taman Spora Painan Diizinkan Berdagang Mulai Sore

Berita Pesisir Selatan Terbaru: PKL di Taman Spora Painan Diizinkan Berdagang Mulai Sore

Pedagang kaki lima (PKL) yang biasa berjualan di Taman Spora, persisnya di depan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) M Zein Painan, Pesisir Selatan (Pessel) saat bertemu Bupati Pesisir Selatan Hendrajoni, Jumat (17/1/2020) siang. (Foto: Ist)

Soal gerobak dorong, kata bupati, dirinya secara pribadi akan menyediakan secara gratis kepada pedagang. Sontak para pedagang bersorak, "Terima kasih pak bupati, bapak telah memberi solusi terhadap masalah kami."

Tak hanya itu, pedagang buah-buahan dan es yang biasa juga dilarang berdagang di pinggir jalan di sekitar alun alun kota, pun ikut gembira. Karena mereka juga diperbolehkan berdagang.

"Pedagang buah-buahan dan es, baik yang menggunakan sepeda motor atau becak boleh berdagang di dalam lapangan alun alun, asalkan tidak di pinggir jalan," kata bupati. (*/pk-01)


Ikuti info dan berita Pesisir Selatan terbaru hanya di Padangkita.com.

Halaman:

Baca Juga

Nyaman Berlibur Lebaran di Pessel tanpa Pungli - Premanisme dan 'Main Pakuak' Harga Makanan
Nyaman Berlibur Lebaran di Pessel tanpa Pungli - Premanisme dan 'Main Pakuak' Harga Makanan
Perintahkan BPKAD segera Cairkan TPP dan THR ASN, Bupati Hendrajoni: Amanat Presiden!
Perintahkan BPKAD segera Cairkan TPP dan THR ASN, Bupati Hendrajoni: Amanat Presiden!
Ditinjau Bupati Hendrajoni, Jalan Pasar Kambang-Koto Baru yang Rusak dan Terban akan Diperbaiki
Ditinjau Bupati Hendrajoni, Jalan Pasar Kambang-Koto Baru yang Rusak dan Terban akan Diperbaiki
Pemprov Salurkan 534 Kg Beras dan Kebutuhan Logistik untuk Korban Banjir di Palangai Gadang
Pemprov Salurkan 534 Kg Beras dan Kebutuhan Logistik untuk Korban Banjir di Palangai Gadang
Destinasi Wisata Pesisir Selatan Bersiap Sambut Kunjungan Wisatawan saat Libur Lebaran 2025
Destinasi Wisata Pesisir Selatan Bersiap Sambut Kunjungan Wisatawan saat Libur Lebaran 2025
Bupati Pessel Terpilih Hendrajoni Mengaku Tak Banyak Persiapan Jelang Retret di Lembah Tidar
Bupati Pessel Terpilih Hendrajoni Mengaku Tak Banyak Persiapan Jelang Retret di Lembah Tidar