Menghindari Kanker, Bersihkan Ususmu dengan Bahan Ini

Info kesehatan terbaru: Membersihkan Usus

Ilustrasi. (Foto:Pexels)

Padangkita.com - Tahukah kamu kanker bisa saja mengintaimu, apabila usus tidak bersih. Setiap makanan dan minuman yang kita makan memang akan dicerna di dalam perut. Tetapi sebagian dari sisanya menumpuk menjadi sampah dan bisa membahayakan kesehatan.

Perlu diketahui bahwa Kanker usus besar adalah tumor ganas di usus besar. Gejala yang paling umum dari kanker usus besar adalah buang air besar (BAB) berdarah.

Memang, tubuh akan mengeluarkan sampah-sampah tersebut secara perlahan. Tetapi ada yang lebih memilih untuk membersihkan usus dengan berbagai cara.

Baca juga: Kesehatan hingga Kesuburan Wanita Bisa Dilihat dari 10 Tanda Ini

Bersihkan usus tidak harus dengan biaya mahal karena dengan berberbagai jenis bahan makanan dapat membantu dalam membersihkan usus.

Berikut bahan-bahan yang dapat kamu gunakan untuk membersihkan usus:

Lemon

Campurkan perasan dari satu butir lemon dan tambahkan dengan satu gelas air hangat. Kamu juga bisa menambahkan sedikit garam dan madu untuk memperkaya manfaatnya.

Baca juga: Bahan-Bahan Alami untuk Mengatasi Kebotakan

Lemon dapat berfungsi sebagai detoksifikasi, bahkan juga dapat mencegah penumpukkan lemak di perut.

Produk Probiotik

Untuk membersihkan usus, bisa mencoba dengan mengonsumsi makanan atau produk yang mengandung probiotik. Yaitu bakteri sehat yang akan mendorong dan melancarkan pencernaan yang kemudian mengeluarkan makanan dalam bentuk kotoran alias feses.

Pages:
Tags:

Baca Juga

Ilmuwan Muda Ini Emosi Masakan Padang Disebut Tidak Sehat, Tunjukkan Titik Masalahnya
Ilmuwan Muda Ini Emosi Masakan Padang Disebut Tidak Sehat, Tunjukkan Titik Masalahnya
GAIA Dental Clinic di 'Spelling Bee' Jadi Momen Orang Tua dan Anak untuk Peduli Kesehatan Gigi
GAIA Dental Clinic di 'Spelling Bee' Jadi Momen Orang Tua dan Anak untuk Peduli Kesehatan Gigi
Banjir Produk Tanpa Izin Edar di Pasar Online, BBPOM Padang Gelar Aksi
Banjir Produk Tanpa Izin Edar di Pasar Online, BBPOM Padang Gelar Aksi
Perawatan Gigi dan Liburan: Ini 'Dental Clinic' di Padang yang Populer di Kalangan Wisatawan
Perawatan Gigi dan Liburan: Ini 'Dental Clinic' di Padang yang Populer di Kalangan Wisatawan
Apa Itu PAFI dan Mengapa Penting untuk Calon Apoteker
Apa Itu PAFI dan Mengapa Penting untuk Calon Apoteker
Pj Wali Kota Padang Ajak Warga Jaga Kebersihan Rumah, Cegah Stunting
Pj Wali Kota Padang Ajak Warga Jaga Kebersihan Rumah, Cegah Stunting