Berkunjung ke Sumbar, Wakapolri Resmikan Masjid di Lubuk Lasih Kabupaten Solok

Berkunjung ke Sumbar, Wakapolri Resmikan Masjid di Lubuk Lasih Kabupaten Solok

Wakapolri Komjen Pol Gatot Eddy Pramono. [Foto: Infopublik]

Padang, Padangkita.com - Wakil Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Wakapolri) Komjen Pol Gatot Eddy Pramono berkunjung ke Sumatra Barat (Sumbar), Senin (9/5/2022).

Orang nomor dua di tubuh Polri ini disambut Kapolda Sumbar Irjen Pol Teddy Minahasa Putra, Wakapolda Sumbar Brigjen Pol Edi Mardianto, serta Pejabat Utama Polda Sumbar.

"Ada kedatangan bapak Wakapolri bersama beberapa rombongan dari Mabes Polri hari ini," kata Kabid Humas Polda Sumbar Kombes Pol Satake Bayu Setianto.

Ia menyebut, rombongan dari Mabes Polri yang ikut bersama Wakapolri di antaranya adalah Kalemdiklat Polri, beberapa Pati dan Pamen Polri.

Baca juga: Mantan Kiper Semen Padang FC Diperiksa Polisi, Diduga Ikut Aniaya Anggota Brimob Polda Sumbar

Salah satu agenda Wakapolri Komjen Pol Gatot Eddy Pramono di Sumbar adalah meresmikan sebuah masjid di daerah Lubuk Lasih, Kabupaten Solok, Selasa (10/5/20220) besok. [*/pkt]

Baca Juga

Bus ALS Rebah Kuda di Malalak, 1 Meninggal dan 48 Luka-luka
Bus ALS Rebah Kuda di Malalak, 1 Meninggal dan 48 Luka-luka
Arus Balik Lebaran di Sumbar: Rute One Way Berubah, Patuhi Aturan Lalu Lintas!
Arus Balik Lebaran di Sumbar: Rute One Way Berubah, Patuhi Aturan Lalu Lintas!
Polda Sumbar Imbau Pemudik Taat Aturan Lalu Lintas untuk Perjalanan Balik yang Aman
Polda Sumbar Imbau Pemudik Taat Aturan Lalu Lintas untuk Perjalanan Balik yang Aman
Mudik Lebaran Aman dan Kondusif, Polda Sumbar Sampaikan Terima Kasih kepada Masyarakat
Mudik Lebaran Aman dan Kondusif, Polda Sumbar Sampaikan Terima Kasih kepada Masyarakat
Polri Buka Penerimaan Bintara dan Tamtama, Pendaftaran Ditutup 25 April 2024
Polri Buka Penerimaan Bintara dan Tamtama, Pendaftaran Ditutup 25 April 2024
Jumlah Pemudik Lebaran 2024 Meningkat 56,4%, Ini Pesan Wakapolda Sumatra Barat
Jumlah Pemudik Lebaran 2024 Meningkat 56,4%, Ini Pesan Wakapolda Sumatra Barat