Inilah Manfaat Menyimpan Air dalam Kendi

berita viral terbaru : kendi

Air yang disimpan dalam kendi. [Foto.Ist]

Info kesehatan terbaru: Nyata inilah segudang manfaat air yang tersimpan dalam kendi yang memiliki sensasi dingin.

Padangkita.com- Mungkin banyak yang merasa penasaran mengapa air di dalam kendi bisa terus merasa dingin walau telah tersimpan cukup lama.Ternyata air yang berada di dalam kendi yang terbuat dari tanah liat ini juga memiliki segudang manfaat.

Maka tak heran jika masyarakat di pedesaan pada zaman dahulu menggunakan kendi sebagai tempat air minum mereka.

Melansir berbagai sumber, ternyata inilah beberapa rahasia mengapa air yang berada di dalam kendi selalu merasa dingin walau tidak diberi es.

Ternyata hal ini disebabkan karena suhu dingin yang berasal dari air yang menguap melalui pori-pori karena bahan kendi yang berasal dari tanah liat.

Baca juga: Ini Wanita Tercantik Menurut Ariel NOAH, Bukan Luna Maya dan Sophia Latjuba

Maka dari itu jika nantinya saat proses penguapan di mana pelepasan kalor membuat air di dalam kendi menjadi lebih dingin secara alami.

Rasa dingin yang ditimbulkan juga sangat berbeda jauh dengan proses serupa dengan menggunakan es batu atau disimpan di kulkas. Tak heran jika air di dalam kendi baik untuk tenggorokan karena suhunya tidak sekuat dari yang dihasilkan oleh lemari es.

Selain itu mengkonsumsi air yang tersimpan dalam Kendi memiliki sejumlah manfaat bagi kesehatan tubuh.

Menjaga keseimbangan tubuh

Lampiran GambarDisebutkan jika air yang memiliki kadar pH seimbang karena tersimpan dalam kendi yang terbuat dari tanah liat biasa memiliki sifat basa.

Sementara tubuh manusia memiliki sifat asam, Maka dari itu dengan adanya kandungan alkaline yang dihasilkan dari kendi bisa membuat air memiliki kadar pH yang seimbang.

Ini sangat bermanfaat untuk menjaga keseimbangan tingkat keasamannya dan juga mengatasi masalah perut karena pertemuan kedua zat tersebut.

Membantu menyegarkan tubuh

Lampiran GambarSelain memiliki sensasi rasa dingin, hal ini juga bermanfaat untuk membantu menyegarkan tubuh saat musim kemarau. Menariknya lagi air yang disimpan di dalam candi ini dinilai lebih menyehatkan karena vitamin dan mineral yang tersimpan di dalamnya.

Menghindarkan zat beracun dari air yang disimpan dalam plastik

Lampiran Gambar

Air yang telah tersimpan di dalam kendi ini lebih berkualitas dibandingkan air yang disimpan dalam wadah lainnya. Selain melalui proses pendinginan secara alami hal ini juga memiliki segudang manfaat maka dari itu bisa menghindari zat beracun dibandingkan dengan air yang disimpan dalam wadah berupa plastik. [*/Nlm]


Baca info kesehatan terbaru hanya di Padangkita.com.

Tag:

Baca Juga

Ilmuwan Muda Ini Emosi Masakan Padang Disebut Tidak Sehat, Tunjukkan Titik Masalahnya
Ilmuwan Muda Ini Emosi Masakan Padang Disebut Tidak Sehat, Tunjukkan Titik Masalahnya
GAIA Dental Clinic di 'Spelling Bee' Jadi Momen Orang Tua dan Anak untuk Peduli Kesehatan Gigi
GAIA Dental Clinic di 'Spelling Bee' Jadi Momen Orang Tua dan Anak untuk Peduli Kesehatan Gigi
Banjir Produk Tanpa Izin Edar di Pasar Online, BBPOM Padang Gelar Aksi
Banjir Produk Tanpa Izin Edar di Pasar Online, BBPOM Padang Gelar Aksi
Perawatan Gigi dan Liburan: Ini 'Dental Clinic' di Padang yang Populer di Kalangan Wisatawan
Perawatan Gigi dan Liburan: Ini 'Dental Clinic' di Padang yang Populer di Kalangan Wisatawan
Apa Itu PAFI dan Mengapa Penting untuk Calon Apoteker
Apa Itu PAFI dan Mengapa Penting untuk Calon Apoteker
Pj Wali Kota Padang Ajak Warga Jaga Kebersihan Rumah, Cegah Stunting
Pj Wali Kota Padang Ajak Warga Jaga Kebersihan Rumah, Cegah Stunting