2 Minggu Operasi Antik, Polisi Tangkap 113 Pengedar Narkoba di Sumbar

2 Minggu Operasi Antik, Polisi Tangkap 113 Pengedar Narkoba di Sumbar

Jajaran kepolisian daerah Sumatera Barat (polda sumbar) berhasil menangkap 113 pengedar narkoba termasuk jaringan antar provinsi . Mereka ditangkap dari berbagai daerah bersama barang bukti berupa sabu dan ganja. (Foto: Aidil Sikumbang)

Lampiran Gambar

Jajaran kepolisian daerah Sumatera Barat (polda sumbar) berhasil menangkap 113 pengedar narkoba termasuk jaringan antar provinsi . Mereka ditangkap dari berbagai daerah bersama barang bukti berupa sabu dan ganja. (Foto: Aidil Sikumbang)

Padangkita.com - Jajaran kepolisian daerah Sumatera Barat (polda sumbar) berhasil menangkap 113 pengedar narkoba termasuk jaringan antar provinsi . Mereka ditangkap dari berbagai daerah bersama barang bukti berupa sabu dan ganja.

Kombes  pol kumbul. ks,  direktru res narkoba polda sumbar mengatakan para pengedar tersebut berhasil ditangkap dalam operasi antik yang dilaksanakan sejak 14-27 Februari 2018.

"Mereka ditangkap direktorat reserse narkoba polda sumbar bersama 18 polres se sumatera barat kecuali polres kepulauan mentawai dengan barang bukti sembilan puluh gram sabu dan seratus sepuluh kilogram ganja," katanya kepada wartawan, Kamis (01/03/2018).

Menurutnya,terjadi peningkatan penangkapan para pengedar narkoba pada bulan yang sama dibanding tahun lalu.

Dirinya menambahkan, diantara tersangka juga terdapat anggota jaringan antar provinsi yakni Aceh-Sumatera Barat dan jaringan Sumatera Barat -Panyabungan Sumatera Utara.

"Kita juga berhasil menangkap pengedar jaringan lintas provinsi," tambahnya.

Dari total seratus tiga belas pengedar tersebut, 17 diantaranya ditangkap direktorat reserse narkoba polda sumbar,  24 ditangkap polresta padang dan 7 pengedar ditangkap polres payakumbuh.

(Aidil Sikumbang)

Tag:

Baca Juga

Pertanian Masuk Sekolah: Menanamkan Jiwa Petani Sejak Dini untuk Masa Depan Dharmasraya
Pertanian Masuk Sekolah: Menanamkan Jiwa Petani Sejak Dini untuk Masa Depan Dharmasraya
Di Acara LBM PWNU Jabar, Ketua DPD RI Bedah Status Jakarta - Poros Maritim Berbasis Industri
Di Acara LBM PWNU Jabar, Ketua DPD RI Bedah Status Jakarta - Poros Maritim Berbasis Industri
PT Kunango Jantan Ditunjuk jadi Perusahaan Pembuat Mesin Pengolahan Pupuk Batu Bara
PT Kunango Jantan Ditunjuk jadi Perusahaan Pembuat Mesin Pengolahan Pupuk Batu Bara
Mantan Wakil Ketua MPR RI Nazri Adlani Wafat, Sekdaprov Sumbar Sampaikan Belasungkawa
Mantan Wakil Ketua MPR RI Nazri Adlani Wafat, Sekdaprov Sumbar Sampaikan Belasungkawa
Gubernur Sumbar Buka ‘Job Fair’ di UNP, 50 Perusahaan Sediakan 1.500 Lowongan
Gubernur Sumbar Buka ‘Job Fair’ di UNP, 50 Perusahaan Sediakan 1.500 Lowongan
Putu Supadma Dorong Pemberdayaan Masyarakat Atasi Dampak Perubahan Iklim
Putu Supadma Dorong Pemberdayaan Masyarakat Atasi Dampak Perubahan Iklim