Antisipasi Tumbang, Dinas Lingkungan Hidup Kota Solok Tebang dan Pangkas Pohon

Lampiran Gambar

Dinas Lingkungan Hidup menebang dan memangkas pohon-pohon yang berada di Jalan Tembok Raya Kota Solok, Kamis (22/02/2018). (Foto: kotasolok.info)

Padangkita.com – Dinas Lingkungan Hidup menebang dan memangkas pohon-pohon yang berada di Jalan Tembok Raya Kota Solok, Kamis (22/02/2018).

Kepala Seksi Pemeliharaan dan Pembudayaan Bidang Pertamanan Dinas Lingkungan Hidup Kota Solok, Wendi Asrizal mengatakan penebangan dan pemangkasan pohon tersebut dilakukan untuk mengantisipasi pohon yang sudah tua dan lapuk tumbang.

"Pemangkasan dan penebangan pohon ini bertujuan untuk antisipasi bahayanya pohon tumbang  dan memangkas  ranting ranting pohon yang menutupi lampu penerangan jalan," ujarnya, sebagaimana dikutip Padangkita.com dari kotasolok.info Jumat (23/03/2018).

Ia mengatakan penebangan dan pemangkasan pohon tersebut dilakukan oleh 11 orang dari tim Dinas Lingkungan Hidup Kota Solok.

"Kegiatan ini akan terus berkelanjutan seperti mendata pohon-pohon yang sudah lapuk, pohon yang menutupi penerangan jalan dan menciptakan kenyamanan di Kota Solok supaya tidak adanya korban pohon tumbang," katanya.

Baca Juga

Riyono Ungkap 10 Dampak Serius Ekspor Pasir Laut, Mulai dari Ekologis hingga Konflik Sosial
Riyono Ungkap 10 Dampak Serius Ekspor Pasir Laut, Mulai dari Ekologis hingga Konflik Sosial
Launching Buku 'Green Democracy', Sultan: Semangat Wujudkan Keseimbangan
Launching Buku 'Green Democracy', Sultan: Semangat Wujudkan Keseimbangan
Pj Wali Kota Padang Terima Penghargaan Nirwasita Tantra
Pj Wali Kota Padang Terima Penghargaan Nirwasita Tantra
Limapuluh Kota – Warsi Kerja Sama Pengendalian Dampak Perubahan Iklim Bersama Masyarakat
Limapuluh Kota – Warsi Kerja Sama Pengendalian Dampak Perubahan Iklim Bersama Masyarakat
Sumbar Dapat Hibah ‘Reward’ Penurunan Emisi Karbon Rp53 Miliar dari BPDLH Kemenkeu
Sumbar Dapat Hibah ‘Reward’ Penurunan Emisi Karbon Rp53 Miliar dari BPDLH Kemenkeu
Pj Wako Pariaman Roberia Minta SMA-SMK Hasilkan Karya dari Daur Ulang Sampah
Pj Wako Pariaman Roberia Minta SMA-SMK Hasilkan Karya dari Daur Ulang Sampah