Suka Duka Petugas Pemungut Sampah Danau Cimpago

Berita Padang Terbaru: Sampah Danau Cimpago

Suyatno yang akrab dipanggil Teguh sedang membersihkan sampah yang mengapung di Danau Cimpago Padang, Selasa (21/1/2020). (Foto: Rama/Padangkita.com)

Berita Padang Terbaru: Sampah Danau Cimpago

Suyatno yang akrab dipanggil Teguh sedang membersihkan sampah yang mengapung di Danau Cimpago Padang, Selasa (21/1/2020). (Foto: Rama/Padangkita.com)

Teguh telah menjalani pekerjaan ini sejak tahun 2003 dari pegawai honorer sampai sekarang sudah jadi PNS, dari upah Rp. 450.000,- perbulan sampai UMR saat ini.

Baca juga: Dari Pusat Perdagangan Dunia ke Destinasi Wisata Dunia

Ada begitu banyak suka duka yang telah dilewatinya sebagai pembersih sampah. Mulai dari patah semangat saat tahun awal bekerja lantaran sudah enam bulan bekerja gaji tidak kunjung diterima, aroma tubuh yang bau, bahkan terluka.

"Harus dicuci berkali-kali untuk menghilangkan aromanya. Kadang kaki terluka waktu bekerja, karena kaca atau duri, itu sering," ucapnya.

Teguh berharap, masyarakat sadar akan lingkungan, untuk tidak membuang sampah sembarangan, apalagi di tempat-tempat wisata.

"Sudah ada tulisan dilarang buang sampah, tetap saja dilakukan. Pekerjaan saya hanya bisa menanggulangi sampah dari banyak menjadi sedikit, untuk sampah benar-benar habis, tidak bisa. Itu kesadaran kita bersama", tambahnya. (pk-20/pk-21)


Ikuti info dan berita Padang terbaru hanya di Padangkita.com.

Halaman:

Baca Juga

Pesantren Ramadan di Padang Diluncurkan, Diikuti 87.304 Pelajar di 1.800 Masjid - Musala
Pesantren Ramadan di Padang Diluncurkan, Diikuti 87.304 Pelajar di 1.800 Masjid - Musala
Sumbar Dapat Hibah ‘Reward’ Penurunan Emisi Karbon Rp53 Miliar dari BPDLH Kemenkeu
Sumbar Dapat Hibah ‘Reward’ Penurunan Emisi Karbon Rp53 Miliar dari BPDLH Kemenkeu
Pj Wako Pariaman Roberia Minta SMA-SMK Hasilkan Karya dari Daur Ulang Sampah
Pj Wako Pariaman Roberia Minta SMA-SMK Hasilkan Karya dari Daur Ulang Sampah
Terdata 670 TPS Liar di Padang, Hendri Septa sebut Kota Darurat Sampah
Terdata 670 TPS Liar di Padang, Hendri Septa sebut Kota Darurat Sampah
Polresta Padang Musnahkan Lebih 18 Kilogram Ganja dan 174 Gram Sabu
Polresta Padang Musnahkan Lebih 18 Kilogram Ganja dan 174 Gram Sabu
Forkopimda Padang Rumuskan Sanksi Pelaku Tawuran, Kapolresta Usul Pendidikan Semimiliter
Forkopimda Padang Rumuskan Sanksi Pelaku Tawuran, Kapolresta Usul Pendidikan Semimiliter