Pacaran Lewat Media Sosial, Perempuan asal Vietnam Ini Gak Sadar Kekasihnya Kaya Raya

Berita viral dan trending terbaru: kenalan di Facebook

Nguyen Van Anh dan Dang Tuan. [foto: Ist]

Padangkita.com - Seorang wanita asal Vietnam miliki kisah cinta bak drama Korea. Pasalnya, ia kenalan dengan sang kekasih melalui media sosial Facebook dan akhirnya menjalin hubungan asmara.

Awalnya, wanita bernama Nguyen Van Anh tak terlalu mengenal latar belakang pria yang tengah berpacaran dengannya itu. Wanita itu hanya mengira jika kekasinya hanya pria dari keluarga sederhana.

Lambat laun hubungan mereka semakin serius hingga sang pria melamar wanita itu. Namun tanpa disangka, Van Anh yang selama ini mengenal mengira suaminya hanya pria biasa ternyata seorang crazy rich.

Dilansir dari QQ News, Van merupakan lulus dari Universitas Sains dan Teknologi Hanoi pada 2015 lalu. Tak lama setelah lulus, ia berhasil mendapat pekerjaan, namun tetap merasa ada yang kurang dalam hidupnya.

Meski menjadi salah satu wanita yang populer di kampusnya, Van ternyata belum memiliki pasangan. Ia cukup selektif dan tak ingin bermain-main dalam menjalin hubungan asmara.

Namun pada bulan Mei 2016 lalu, Van Anh foto seorang pria yang menarik perhatiannya di Facebook. Pria itu ternyata berfoto bersama idola Van Anh.

Awalnya, Van Anh berpikir jika pria itu mungkin mengenal idolanya. Berharap juga bisa bertemu dan berkenalan dengan idolanya, wanita itu lantas mengirim pesan pada pria itu.

Pria yang Van kirimi pesan bernama Dang Tuan. Ia dengan cepat membalas pesan Van dan mengatakan tidak mengenal idola wanita itu. Namun tanpa sadar mereka saling bertukar pesan di Facebook.

Lampiran Gambar

Mereka terus menjalin komunikasi melalu Facebook. Dang Tuan mengatakan pada Van jika ia adalah orang Vietnam dan saat itu tinggal di Rusia untuk bekerja di sana.

Namun entah bagaimana mereka justru menjadi sepasang kekasih pada November 2016 lalu.

Baca juga: Unggah Video Joget, "Anu" Nikita Mirzani Bikin Salah Fokus Netizen

Setelah berhubungan secara online selama setengah tahun dan menjalani hubungan jarak jauh selama 10 bulan lamanya, mereka akhinya memutuskan untuk menikah. Namun saat itu, orang tua Van Anh keberatan akan rencana tersebut.

Halaman:
Tag:

Baca Juga

Padang, Padangkita.com - Ketua Umum FORKI Sumbar, Andre Rosiade bersyukur atas raihan atlet karate Sumbar dalam PON XX di Papua tahun 2021.
Boyong 2 Perak di PON Papua, Rombongan Karateka Sumbar Dijamu Andre Rosiade
Berita Viral, Minta Uang Rp5.000 Untuk Beli Rokok Tak Dikasih, Cucu Ancam Bunuh Sang Nenek, Viral trending Terbaru Hari Ini
Minta Uang Rp5.000 Untuk Beli Rokok Tak Dikasih, Cucu Ancam Bunuh Sang Nenek
Berita Pariaman hari ini dan berita Sumbar hari ini: Kemungkinan besar setelah selesai proses BAP kasus akan dilimpahkan ke Polresta
Kesal Dibilang Numpang Hidup, Pria Beristri Bacok Ayah Kandungnya Sendiri
Berita viral terbaru dan berita trending terbaru: Kembar menikah dengan kembaran lainnya di Sumedang bikin wrganet heboh.
Unik, Sesama Kembar Menikah dengan Kembar Lainnya di Waktu Bersamaan, Sempat Takut Ketukar
Berita viral terbaru dan berita trending terbaru: Wanita menangis darah
Wanita di India Menangis Darah Saat Siklus Menstruasi karena Idap Kelainan Medis Langka
Berita viral terbaru dan berita trending terbaru: Seleksi masuk PTN
Ini Alasan Kemendikbud Ubah Pola Seleksi Masuk PTN Tahun 2024