Manusia Langka Bernama Hamka

Manusia Langka Bernama Hamka

Buya HAMKA (Foto: Ist)

Sementara budayawan Sumbar Rusli Marzuki Saria mengatakan, Hamka ilmunya bulat, tidak bersendi, menguasai banyak bidang, dan kuat pendiriannya.

Papa panggilan akab Rusli, mengatakan, Tafsir Al Azhar belum ada bandingannya saat ini. Ia juga ulama yang tidak masuk kotak-kotak. Dia orang Muhammadiyah. Ketika shalat di luar mesjid bukan Muhammadiyah, dia bisa menyesuaikan.

“Toleransinya Islam dalam Islam memang tinggi,” tukas Rusli.

Semasa kecil, Papa mengaku, pernah menjadikan karya Hamka sebagai referensi menulis surat cinta.

“Di zaman remaja, saya besar di kampung. Jarang teman sebaya yang bisa membaca dan menulis. Saya bantu mereka menulis surat cinta, dengan plagiat narasi Tenggelamnya Kapal van Der Wijk. Surat Zainuddin untuk teman laki-laki. Kalau ada cewek, salin surat Hayati  untuk cowok,” bebernya.

Menurutnya, Hamka adalah manusia langka. Lahir dan menjadi dirinya karena zaman. Maka, baginya sangat sulit rahim Minangkabau melahirkan orang seperti Hamka.

Halaman:

Baca Juga

Tragedi Dini Hari di Indarung: Truk CPO Hantam Rumah, Dua Anak Balita Meninggal Dunia
Tragedi Dini Hari di Indarung: Truk CPO Hantam Rumah, Dua Anak Balita Meninggal Dunia
Koperasi Merah Putih dari Perspektif Ekonomi Politik
Koperasi Merah Putih dari Perspektif Ekonomi Politik
Perjuangan dan Posisi Tawar
Perjuangan dan Posisi Tawar
Surau Model untuk Generasi Z
Surau Model untuk Generasi Z
Lebaran di Sumbar: Ini Jadwal One Way Padang-Bukittingi dan Jam Operasi Tol Padang-Sicincin
Lebaran di Sumbar: Ini Jadwal One Way Padang-Bukittingi dan Jam Operasi Tol Padang-Sicincin
Semua Masjid di Perlintasan Jalan di Sumbar Diminta Buka 24 Jam Selama Momen Lebaran
Semua Masjid di Perlintasan Jalan di Sumbar Diminta Buka 24 Jam Selama Momen Lebaran