Mahyeldi - Hendri Pastikan Diri Menangkan Pilkada Padang 

Mahyeldi - Hendri Pastikan Diri Menangkan Pilkada Padang 

Calon Walikota Petahana nomor urut dua bersama istri, usai menyalurkan hak pilih di TPS 7 Parupuk Tabing. (Foto: Aidil Sikumbang)

Image Attachment

Calon Walikota Petahana nomor urut dua bersama istri, usai menyalurkan hak pilih di TPS 7 Parupuk Tabing. (Foto: Aidil Sikumbang)

Padangkita.com - Pasangan calon Walikota dan Wakil walikota Padang nomor urut dua, Mahyeldi - Hendri Septa, memastikan diri memenangkan Pilkada. Mereka mengklaim meraih 63,7 persen suara, berdasarkan data saksi seluruh tps.

Pasangan calon Walikota Padang nomor urut dua Mahyeldi - Hendri Septa mendapat ucapan selamat dari para pendukung dan relawan.

Meski tetap menunggu hasil penghitungan KPU,  namun mereka memastikan diri memenangkan Pilkada Kota Padang, berdasarkan real qount yang dikirim tim yang tersebar di 1600 TPS.

Berdasarkan data yang sudah masuk 97 persen, pasangan Mahem dinyatakan meraih suara 62,7 persen, sementara pasangan nomor urut satu Emzalmi - Desri Ayunda hanya meraih suara 36,3 persen.

Baca Juga

Andre Rosiade Ungkap Alasan Hendri Septa-Hidayat harus Lanjutkan Kepemimpinan di Padang
Andre Rosiade Ungkap Alasan Hendri Septa-Hidayat harus Lanjutkan Kepemimpinan di Padang
Dampingi Hendri-Hidayat, Andre Rosiade: Jangan Pilih yang ‘Omon-omon’, tak Paham Kota Padang
Dampingi Hendri-Hidayat, Andre Rosiade: Jangan Pilih yang ‘Omon-omon’, tak Paham Kota Padang
Fadly Amran-Maigus Nasir Resmi Daftar jadi Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Padang
Fadly Amran-Maigus Nasir Resmi Daftar jadi Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Padang
Andre Rosiade Sebut Hendri-Hidayat Didukung Prabowo: Percepat Pembangunan Kota Padang
Andre Rosiade Sebut Hendri-Hidayat Didukung Prabowo: Percepat Pembangunan Kota Padang
Andre Rosiade akan Kawal Program Hendri-Hidayat Gratiskan Listrik Masjid dan Musala
Andre Rosiade akan Kawal Program Hendri-Hidayat Gratiskan Listrik Masjid dan Musala
Kandidat Pilwako Padang Mengerucut, Andre Rosiade: Insya Allah Hendri-Hidayat Menang
Kandidat Pilwako Padang Mengerucut, Andre Rosiade: Insya Allah Hendri-Hidayat Menang