Ini Identitas Dua Remaja yang Hanyut di Pantai Purus Padang

Ini Identitas Dua Remaja yang Hanyut di Pantai Purus Padang

Warga menyaksikan proses pencarian dua remaja yang hanyut di Pantai Purus. [Foto: Fuad]

Padang, Padangkita.com – Dua remaja yang dilaporkan hanyut di kawasan Pantai Purus, Kota Padang, Jumat (10/9/2021) sore adalah warga setempat.

Kabid Kedaruratan dan Logistik BPBD Kota Padang, Sutan Hendra menyebutkan, korban bernama Ismail Rahmat Ilahi, 16 tahun, dan Zikra, 16 tahun. Keduanya masih pelajar SMA.

"Sampai saat ini korban belum ditemukan," kata Sutan, Jumat malam.

Sutan menjelaskan, peristiwa kedua korban hanyut terjadi sekitar pukul 18.00 WIB. BPBD mendapatkan laporan 15 menit setelahnya.

Lokasi kejadiannya, di Pantai Purus yang dekat dengan jembatan purus. Saat ini tim BPBD bersama masyarakat setempat masih mencari korban..

Baca juga: Dua Remaja Dilaporkan Hanyut di Pantai Purus Padang, Saat Ini Masih Dicari

"Korban terseret ombak saat mandi-mandi," ujar Sutan. [mfz/pkt]

Baca Juga

Wawako Padang Ingatkan Peran Strategis DP3AP2KB dalam Mewujudkan Kota Maju dan Sejahtera
Wawako Padang Ingatkan Peran Strategis DP3AP2KB dalam Mewujudkan Kota Maju dan Sejahtera
Wawako Padang Jenguk Anak Penderita Kanker, Siapkan Bantuan Kesehatan & Rumah.
Wawako Padang Jenguk Anak Penderita Kanker, Siapkan Bantuan Kesehatan & Rumah.
Pemko Padang Gandeng Pemerintah Provinsi dan Balai Teknis Nasional Bahas Percepatan Pembangunan Kota
Pemko Padang Gandeng Pemerintah Provinsi dan Balai Teknis Nasional Bahas Percepatan Pembangunan Kota
TP-PKK Kota Padang Susun Rencana Kerja 2025, Fokus Kolaborasi dan Inovasi untuk Masyarakat
TP-PKK Kota Padang Susun Rencana Kerja 2025, Fokus Kolaborasi dan Inovasi untuk Masyarakat
Pemko Padang Ajukan Tiga Ranperda Strategis ke DPRD, Fokus Birokrasi, Keuangan Daerah, dan Ketahanan Pangan
Pemko Padang Ajukan Tiga Ranperda Strategis ke DPRD, Fokus Birokrasi, Keuangan Daerah, dan Ketahanan Pangan
Volume Sampah Meningkat 180 Persen Selama Libur Lebaran, Petugas DLH Kota Padang Siaga
Volume Sampah Meningkat 180 Persen Selama Libur Lebaran, Petugas DLH Kota Padang Siaga