Keindahan Lorong Goa
Hal ini ditandai dengan empat lorong batu kapur yang dikisahkan seumpama empat ruang kabin pada kapal. Namun, hanya dua dengan ukuran terbesar yang memiliki goa hanya dua.
Begitu menjejakkan kaki di ‘bibir kapal’, kita akan disambut kawanan burung walet dan kelelawar yang berterbangan di dinding atas goa. Rintik air yang jatuh ke sungai, ditambah suara walet dan kelelawar terdengar seperti alunan musik, membuat pikiran rileks.
Uniknya lagi, Goa Batu Kapal ini memiliki berkas sinar vahaya yang menawan. Ketika cahaya matahari melewati bagian tersebut, terbentuklah berkas sinar matahari yang sangat indah.
Selain itu, Gua dengan dinding kuning ini memiliki banyak lorong. Lalu Goa Batu Kapal juga ada yang dindingnya bewarna putih, dengan sedikit corak hijau.