Gempa M 6,2 Guncang Nias Selatan Sumut, Tidak Berpotensi Tsunami

Padang, Padangkita.com - Usai mengguncang Pulau Sipora, Kepulauan Mentawai, gempa bumi dengan magnitudo 4,6 juga mengguncang Kota Padang.

Ilustrasi. [Foto: Ist]

Padang, Padangkita.com - Gempa magnitudo 6,2 mengguncang Nias Selatan, Sumatra Utara, Rabu (25/5/2022) pukul 22.05 WIB.

Berdasarkan data dari Stasiun Geofisika Kelas I Padang Panjang, episenter gempa terletak pada koordinat 4,71 Lintang Selatan dan 92,67 Bujur Timur.

Kedalaman gempa 10 kilometer. Pusat gempa persisnya berlokasi di laut pada jarak 819 barat daya Nias Selatan.

Pusat gempa itu juga berjarak 824 kilometer dari barat daya Kepulauan Mentawai, 824 kilometer dari barat daya Tua Pejat, atau 977 kilometer dari barat daya Padang.

Baca Juga: Gempa Magnitudo 4,7 di Agam Disebabkan Aktivitas Sesar Mentawai

Gempa tidak berpotensi tsunami. [fru]

Baca Juga

Aktivitas Gunung Marapi Meningkat, Gubernur Mahyeldi Imbau Warga dan Pemudik Waspada
Aktivitas Gunung Marapi Meningkat, Gubernur Mahyeldi Imbau Warga dan Pemudik Waspada
Gempa Guncang Kepulauan Mentawai dan Pesisir Sumatera Barat Pagi Ini
Gempa Guncang Kepulauan Mentawai dan Pesisir Sumatera Barat Pagi Ini
Gempa Magnitudo 5,0 Guncang Pariaman, Warga Diimbau Waspada Gempa Susulan
Gempa Magnitudo 5,0 Guncang Pariaman, Warga Diimbau Waspada Gempa Susulan
Padang dan Mentawai Perkuat Sinergi, Kolaborasi Tingkatkan Potensi Kedua Daerah
Padang dan Mentawai Perkuat Sinergi, Kolaborasi Tingkatkan Potensi Kedua Daerah
Alat Peringatan Dini Galodo Berbasis Komunitas di Sumbar Dipasang Tahun Ini, Begini Cara Kerjanya
Alat Peringatan Dini Galodo Berbasis Komunitas di Sumbar Dipasang Tahun Ini, Begini Cara Kerjanya
Usai Bertemu Kepala BMKG, Mahyeldi Imbau Masyarakat Jauhi Zona Merah Banjir-Longsor
Usai Bertemu Kepala BMKG, Mahyeldi Imbau Masyarakat Jauhi Zona Merah Banjir-Longsor