11. Politeknik Pariwisata Batam
Peringkat nasional: 201
Peringkat dunia: 7732
12. Politeknik Negeri Banyuwangi
Peringkat nasional: 209
Peringkat dunia: 7852
13. Politeknik Negeri Bali
Peringkat nasional: 211
Peringkat dunia: 7860
14. Politeknik Negeri Jakarta
Peringkat nasional: 224
Peringkat dunia: 8093
15. Politeknik Negeri Cilacap
Peringkat nasional: 244
Peringkat dunia: 8422
16. Politeknik Negeri Padang
Peringkat nasional: 248
Peringkat dunia: 8437
17. Politeknik Negeri Pontianak
Peringkat nasional: 251
Peringkat dunia: 8571
18. Politeknik LP3I Medan
Peringkat nasional: 254
Peringkat dunia: 8614
19. Politeknik Negeri Ujung Pandang
Peringkat nasional: 265
Peringkat dunia: 8901
20. Politeknik Bosowa Makassar
Peringkat nasional: 277
Peringkat dunia: 9009
Sebagai informasi, Webometrics menggunakan beberapa indikator dalam sistem pemeringkatannya, yaitu Impact atau visibility, Opennes and transparency dan Excellence.
Tujuan dari sistem pemeringkatan itu untuk mempromosikan publikasi web, inisiatif open access, serta mendukung akses elektronik publikasi ilmiah.
Dalam situs Webometrics disebutkan bahwa sistem pemeringkatan kampus mengacu pada 3 indikator penilaian. Yakni visibility sebesar 50 persen, transparency atau openness sebesar 10 persen, dan excellence dengan bobot 40 persen.
Baca Juga: Ingin Kuliah Teknik di Sumbar, 4 Kampus Ini Bisa jadi Pilihan
Selain politeknik terbaik, peringkat juga diberikan untuk kategori Perguruan Tinggi Negeri (PTN), Perguruan Tinggi Swasta (PTS) dan Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN). [isr]
*) BACA informasi pilihan lainnya dari Padangkita di Google News