BMKG Catat 9 Kali Gempa Terjadi di Sumbar Selama Pekan Terakhir Juni

Tuapeijat, Padangkita.com - Gempa dengan mahnitudo 4,6 mengguncang Pulau Sipora, Kepulauan Mentawai, Senin (29/11/2021) pukul 22.24 WIB.

Ilustrasi: Canva.com/Petrovich9

Padang, Padangkita.com - Stasiun Geofisika Kelas I Padang Panjang mencatat sembilan kali gempa bumi terjadi di Sumatra Barat (Sumbar) dan sekitarnya pada periode 24-30 Juni 2022.

Satu di antaranya merupakan gempa bumi yang dirasakan. Gempa tersebut terjadi pada 25 Juni 2022 pukul 01.56 WIB bermagnitudo 4,9.

Pusat gempa bumi yang dirasakan itu berada di koordinat 1,86 Lintang Selatan dan 100,36 Bujur Timur, kedalaman 24 kilometer.

Pusat gempa itu persisnya berada di 60 kilometer dari barat laut Air Haji, Pesisir Selatan.

Baca Juga: Gempa M 4,9 Guncang Pessel Dinihari Tadi, Terasa hingga ke Padang

"Dirasakan II MMI di Painan, dan II-III MMI di Padang," tulis akun resmi Instagram Stasiun Geofisika Kelas I Padang Panjang, @bmkgpadangpanjang, di postingan Instagramnya, Sabtu (2/7/2022). [fru]

Baca Juga

Gempa Guncang Kepulauan Mentawai dan Pesisir Sumatera Barat Pagi Ini
Gempa Guncang Kepulauan Mentawai dan Pesisir Sumatera Barat Pagi Ini
Gempa Magnitudo 5,0 Guncang Pariaman, Warga Diimbau Waspada Gempa Susulan
Gempa Magnitudo 5,0 Guncang Pariaman, Warga Diimbau Waspada Gempa Susulan
Sumatera Barat Rilis Peta Jalan Pengembangan Ekonomi Kreatif
Sumatera Barat Rilis Peta Jalan Pengembangan Ekonomi Kreatif
Gubernur Mahyeldi Dorong Petani Sumbar Manfaatkan Perhutanan Sosial untuk Tingkatkan Kesejahteraan
Gubernur Mahyeldi Dorong Petani Sumbar Manfaatkan Perhutanan Sosial untuk Tingkatkan Kesejahteraan
Mahyeldi-Vasko Tegaskan Komitmen untuk Sektor Pertanian Rendah Emisi
Mahyeldi-Vasko Tegaskan Komitmen untuk Sektor Pertanian Rendah Emisi
Gubernur Sumbar Mahyeldi Raih Berbagai Penghargaan Sepanjang 2024
Gubernur Sumbar Mahyeldi Raih Berbagai Penghargaan Sepanjang 2024