Menag Berharap Khatib Idul Fitri Sebarkan Pesan Damai

Menag Berharap Khatib Idul Fitri Sebarkan Pesan Damai

Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin (Foto: humas Setkab)

Lampiran Gambar

Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin (Foto: humas Setkab)

Padangkita.com - Dalam menyambut lebaran Idul Fitri 1438 Hijiriyah, Menteri Agama (Menag) meminta para khatib shalat Idul Fitri untuk menyampaikan pesan atau makna dari Idul Fitri itu sendiri.

Menteri Agama (Menag) Lukman Hakim Saifuddin berharap agar para khatib menyampaikan pesan-pesan damai dan menebarkan kemaslahatan bagi sesama.

"Semoga para khatib dapat mengajak umat untuk kembali kejati diri kemanusiaanya dan mampu menahan diri untuk tidak melakukan tindakan-tindakan yang tercela," katanya, seperti dilansir dari situs setkab, Kamis (24/06/2017).

Selain itu, Menag juga meminta umat Islam di mana pun berada untuk selalu menebarkan kemaslahatan bagi sesama dalam merawat alam ciptaan Tuhan Yang Maha Kuasa.

 

Tag:

Baca Juga

Akses Kesehatan Lebih Mudah, Dinkes Padang Ajak Warga Manfaatkan Program 'Dokter Warga'
Akses Kesehatan Lebih Mudah, Dinkes Padang Ajak Warga Manfaatkan Program 'Dokter Warga'
DPR RI Tinjau Embarkasi Padang, Pastikan Kesiapan Layanan Kesehatan Jemaah Haji Lansia
DPR RI Tinjau Embarkasi Padang, Pastikan Kesiapan Layanan Kesehatan Jemaah Haji Lansia
Bank Nagari Mentawai Gelar Program Nagari Mekah, Tingkatkan Literasi Keuangan-Perbankan Syariah
Bank Nagari Mentawai Gelar Program Nagari Mekah, Tingkatkan Literasi Keuangan-Perbankan Syariah
Gedung FKM Unand Jati Dilalap Api, Satu Bangunan Tiga Lantai Hangus Terbakar, Kerugian Ditaksir Rp4 Miliar
Gedung FKM Unand Jati Dilalap Api, Satu Bangunan Tiga Lantai Hangus Terbakar, Kerugian Ditaksir Rp4 Miliar
Vasko Ruseimy: Efisiensi Tak Boleh Korbankan Program untuk Keselamatan Masyarakat
Vasko Ruseimy: Efisiensi Tak Boleh Korbankan Program untuk Keselamatan Masyarakat
Melihat Sejarah dan Filosofi Tari Kain asal Pesisir Selatan yang sudah Ditetapkan sebagai WTBI
Melihat Sejarah dan Filosofi Tari Kain asal Pesisir Selatan yang sudah Ditetapkan sebagai WTBI