Ikuti Kami di Media Sosial
Padang, Padangkita.com – Universitas Negeri Padang (UNP) kembali masuk dalam 50 besar perguruan tinggi atau kampus peduli lingkungan se-Indonesia. Penilaian itu diberikan dalam ajang UIGreenMetric tahun 2021, yang juga diikuti oleh UNP sejak lima tahun terakhir. Ketua Pusat Penelitian Kependudukan dan Lingkungan Hidup (PPKLH) UNP, Indang Dewata mengatakan, UNP bisa masuk 50 bersar kampus peduli…