Ikuti Kami di Media Sosial
Bukittinggi, Padangkita.com – Petak rumah yang berjajar di pinggir jalan raya itu cukup jauh dari kata bising. Pagar berwarna hitam setinggi bahu orang dewasa hanya cukup mengelilingi tiga unit sepeda motor yang terparkir di teras rumah. Pintu yang sedikit terbuka, menyiratkan kesibukan sejumlah anak muda di sana. Sekilas, rumah yang beralamat di Jalan Kinantan Nomor…