Ikuti Kami di Media Sosial
Kota Pariaman, Padangkita.com – Sebanyak 71 desa dan kelurahan di Kota Pariaman bakal menggelar Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) dari pertengahan Januari ini hingga Februari mendatang. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Pariaman, Fadli mengungkapkan, Musrenbang ini dijadwalkan tanggal 19 Januari sampai 17 Februari 2022 mendatang bertempat di kantor desa masing-masing. “Usulan terbanyak itu berkaitan dengan pembangunan…