Ikuti Kami di Media Sosial
Simpang Empat, Padangkita.com – Pemkab Pasaman Barat (Pasbar) sosialisasikan penggunaan absensi berbasis android dan tandatangan digital kepada Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan stakeholder terkait lainnya, di Auditorium Kantor Bupati setempat, Rabu (20/4/2022). Wakil Bupati Pasbar, Risnawanto dalam sambutannya menyebutkan bahwa perkembangan zaman yang semakin modern, serta perkembangan teknologi yang bergerak cepat mengharuskan kita bekerja dengan…